Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaTips

Mudik Gunakan Mobil Tanpa Ban Serep, Sudah Paham Cara Pakai Tyre Repair Kit?

Salah satu persiapan saat melakukan perjalanan mudik mengendarai mobil adalah memastikan kendaraan dalam kondisi prima agar tiba di kampung halaman tanpa kendala apapun.
Tips
Sabtu, 6 April 2024 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Salah satu persiapan saat melakukan perjalanan mudik mengendarai mobil adalah memastikan kendaraan dalam kondisi prima agar tiba di kampung halaman tanpa kendala apapun. Namun, kendala yang tidak diinginkan biasanya kerap terjadi dalam suatu perjalanan jauh, contohnya ban kempes.

Sebagai standar, umunya pabrikan membekali suatu mobil dengan ban serep. Namun di era mobil modern, cukup banyak mobil keluaran baru yang tidak dibekali dengan ban cadangan dan digantikan oleh Tyre Repair Kit alias peralatan untuk memperbaiki ban.

ilustrasi ban kempes

Nah, bagi Anda pemilik mobil tanpa ban serep, sudahkah Anda mengetahui cara menggunakan Tyre Repair Kit ini disaat mengalami ban kempes?

Seperti dikutip dari salah satu akun youtube dealer Mercedes-Benz, yakni Suri Motor Mercedes-Benz Channel, pada umunya, Tyre Repair Kit berisi beberapa peralatan. Di antaranya seperti pencungkil paku, pompa elektrik portable, dan suatu tabung yang berisikan tyre sealant.

BACA JUGA

Dalam video tersebut disebutkan bahwa jika mobil Anda mengalami kekurangan angin, maka Anda bisa memanfaatkan pompa elektrik portable tersebut. Caranya adalah menghubungkan pompa dengan sumber daya listrik mobil Anda dengan soket 12 volt. Lantas, bagaimana jika mobil Anda mengalami keadaan darurat seperti tertancap paku?

Video tersebut juga menjelaskan jika kendaraan mengalami hal yang serupa. Hal yang pertama tentu anda harus menyabut paku tersebut dengan alat pencungkil paku, kemudian sambungkan tabung tyre sealant dengan pompa portable dan pastikan pompa sudah terhubung dengan ban yang kempes lantas nyalakan pompa tersebut.

Karena, cairan tyre sealant ini akan mencari lubang yang ada pada ban kemudian akan menutup dengan sempurna lubang angin tersebut yang mengakibatkan kebocoran.

Berikut adalah cara menggunakan Tyre Repair Kit seperti dikutip dari youtube channel Suri Motor Mercedes-Benz Channel. (AW).


Tags Terkait :
Tips Tyre Repair Kit
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Tips
Berlibur Dengan Mobil Tanpa Ban Serep, Sudah Tahu Cara Pakai Tyre Repair Kit?

Kondisi mobil yang prima pastinya menjadi kebutuhan utama saat menggunakan mobil berlibur.

10 bulan yang lalu


Tips
Mudik Gunakan Mobil Tanpa Ban Serep, Sudah Paham Cara Pakai Tyre Repair Kit?

Salah satu persiapan saat melakukan perjalanan mudik mengendarai mobil adalah memastikan kendaraan dalam kondisi prima agar tiba di kampung halaman tanpa kendala apapun.

1 tahun yang lalu


Berita
Masih Banyak Pengguna Mobil Yang Mengacuhkan Perawatan Ban Mobil

Meski cukup banyak orang yang sudah mengerti tentang merawat mobil, namun tidak bisa dipungkiri banyak pengguna mobil yang mengacuhkan perawatan ban.

3 tahun yang lalu


Tips
Banyak Lewat Tol, Jangan Lupa Periksa Komponen ini

Tekanan angin jangan sampai kurang dari yang dianjurkan, rantan pecah ban.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

12 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

20 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu