Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityTruk

Truk Mercy “Bagong” Hadir Kembali

Bukan tidak mungkin menjadi kenyataan
Truk
Kamis, 2 Februari 2023 16:40 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Seorang penggiat desain grafis dan juga peminat otomotif asal Malaysia, Saharudin Busri, melakukan upaya reka ulang atas truk Mercy ‘Bagong’. Tentu saja, upaya dari petinggi sebuah perusahaan desain dan teknologi terapan di Malaysia ini patut disaluti. Bagaimana tidak, truk yang berkode resmi “L-Series” itu merupakan salah satu truk Mercedes-Benz yang tidak hanya Tangguh namun juga punya populasi yang besar.

Wilayah Asia-Pasifik, Afrika, dan juga Amerika Selatan merupakan kawasan yang sudah dirambah oleh truk yang punya julukan "Kurzhauber" alias Si Topi Pendek. Semua terjadi sejak truk legendaris ini mulai diproduksi di tahun 1959.

Dari awal dihadirkan, untuk memenuhi regulasi di Jerman soal dimensi truk yang sesuai untuk berbagai kebutuhan angkutan dan jalanannya. Truk Model truk kap mesin pendek pertama, Mercedes-Benz L 337, pertama kali diproduksi di Jerman pada tahun 1959. Produksi terakhir terjadi di tahun 1995. Truk ini punya populasi besar di Kawasan Timur Tengah, Asia Pasifik, Amerika Selatan, dan Afrika.

BACA JUGA

Mesin yang digendong berkapasitas 5.700 cc di mana pada versi awal (L 323 dan 327) punya potensi data sebesar 100 PS. Pada versi tahun 1964 ada model mesin injeksi dengan potensi data 130 daya kuda.

Seiring perjalanan masa baktinya truk yang satu ini juga menerima sejumlah perubahan. Mulai dari penambahan daya angkut, mesin yang lebih bertenaga, sampai sentuhan kecil pada penampilannya. Dan tahun 1995 pabrik di Afrika Selatan yang membuat Mercy Bagong menghentikan produksinya, untuk kemudian sempat dipindahkan ke pabrik Mercedes-Benz yang berada di Brazil.

Bukanlah hal yang mustahil jika reka ulang dari truk ini tidak berujung dilakukan produksi massal kembali. Tentu saja dengan struktur, fitur teknlogi, serta performa yang benar-benar baru.

Saharudin Busri, punya kemmapuan khusus mendesain kendaraan lama


Tags Terkait :
#bus #truk #busindonesia #trukindonesia #safetydriving #defensivedriving
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Konsep Kantor Berjalan Ala Panasonic

Kebutuhan multimedia di mobil semakin spesifik

1 tahun yang lalu


Van
Toyota Hiace ‘Versi Amerika’ Karya Alpine-Style

Paket modifikasi tema retro dengan standar pabrikan

1 tahun yang lalu


Truk
Isuzu dan UD Truck Bersama Kembangkan Truk Tenaga Listrik

Proses produksinya juga ‘hijau’

1 tahun yang lalu


Van
Nah, Daihatsu Atrai Sedang Tes Jalan Nih?

Atau akan hadir sebagai 'All New' Luxio tahun depan?

1 tahun yang lalu


Van
Inilah Toyota Proace Max 2023

Hanya ada versi listrik dan diesel Euro 6

1 tahun yang lalu


Truk
Truk Ford Ternyata Masih Dibuat di Turki, Rusia, Dan Tiongkok

‘Sayang’ mesinnya Euro 6, (masih) sulit masuk Indonesia

2 tahun yang lalu


Van
Renault Bento: Van Paling Kecil Di Dunia?

Tampilannya termasuk stylish

2 tahun yang lalu


Van
Nissan ‘Hanya’ Akan Rilis Van Listrik…

Pasar Eropa jadi langkah awal

2 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

7 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

8 jam yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu