Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Truk

Inilah Truk Pertama Di Dunia, Buyutnya Mercy Bagong

Truk
Kamis, 21 Juli 2022 08:00 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Truk pertama di dunia berjuluk Daimler Motor-Lastwagen, diproduksi tahun 1896 oleh Daimler Motoren Gesellschaft dan rancang desainnya oleh Gottlieb Daimler.

Dibantu oleh Wilhelm Maybach, kendaraan yang memang ditujukan untuk angkut barang ini bermesin empat langkah dengan empat silinder berkapasitas 1,06 liter. Posisi mesin di bagian belakang, dan bisa hasilkan tenaga puncak sampai 4 daya kuda.

Meski begitu truk ini sudah termasuk canggih di masanya, mesinnya punya fitur hot-tube ignition dan memakai karburator. Berpenggerak roda belakang dengan sistem transmisi ‘otomatis’ empat percepatan.

BACA JUGA

Di tahun yang sama, dihasilkan empat varian berdasarkan kapasitas mesin dan daya angkut. Mulai dari yang bisa bawa beban seberat 1,2 ton sampai 5 ton.


Tags Terkait :
#bus #truk #busindonesia #trukindonesia #safetydriving #defensivedriving
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Musim Lebaran: Terminal Kalideres Cuma Buat Bus AKAP Yang “Sehat”

8 bulan yang lalu


Berita
GIICOMVEC 2024: Hadir Beragam Teknologi ‘Hijau’

9 bulan yang lalu


Berita
Naik Harga, Tiket Bus AKAP Ke Jateng dan Jatim Jelang Natal

10 bulan yang lalu


Berita
Kepala Terminal Kampung Rambutan: Pemudik Jangan Terima Minuman Dari OTK

10 bulan yang lalu


Terkini

Truk
Apa Itu Truk eTopas SuperPanther ?

5 jam yang lalu


Truk
Mercedes-Benz eEconic, Cukup Seminggu Sekali Charging-nya

1 hari yang lalu


Pikap
Ternyata Toyota ‘Rangga’ Sudah Dipakai Balap Di Thailand

2 hari yang lalu


Bus
Ada Sleeper Bus Baru Rute Malang-Jakarta dari Juragan 99 Trans, Segini Harga Tiketnya

2 hari yang lalu


Pikap
Tesla Cybertruck, Pikap Paling Aman Di Dunia?

4 hari yang lalu