Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Truk

SAIC Hongyan Bengun Pabrik Truk Listrik Berbahan Bakar Hidrogen Pertama Di Dunia

Truk
Selasa, 27 Juli 2021 17:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


SAIC dan anak perusahaannya, SAIC Hongyan dan Shanghai Hydrogen Propulsion Technology Co., Ltd. (SHPT) akan melakukan investasi total dua miliar RMB (Rp 2 trilyun) untuk membangun basis produksi truk listrik berbahan bakar Hidrogen di Erdos, Mongolia. Dilansir Chinatruck  dengan produksi dasar di tahun ini, akan mengirimkan 500 unit truk heavy-duty kepada konsumennya. Setelah pabrik tersebut rampung, direncanakan mampu memproduksi 10.000 unit truk berbahan bakar hidrogen per tahun.

Selama bertahun-tahun, SAIC telah berkomitmen untuk mengembangkan mobil sedan berbahan bakar hidrogen, MPV, bus ringan, bus berukuran besar, truk ringan dan truk tugas berat dan lainnya. Sejauh ini, sudah beroperasi di 13 kota di seluruh Tiongkok.

Selain itu, SAIC Hongyan telah meluncurkan truk Heavy Duty yang ditenagai oleh listrik, gas alam, dan bahan bakar hidrogen. Perusahaan tersebut telah mengembangkan beberapa teknologi inti untuk truk heavy duty BERbahan bakar hidrogen. Bahkan, baru-baru ini sudah mengekspor 500 unit truk heavy-duty bertenaga gas alam ke Rusia.

BACA JUGA

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

1 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

2 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

4 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

14 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

19 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

20 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

21 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

22 jam yang lalu


Terkini

Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

2 jam yang lalu


Bus
Hino Perkuat Komitmen Di Pasar Bus Wilayah Kalimantan Timur

1 hari yang lalu


Bus
Inilah Yang Membuat Neo Grantour Jadi Microbus Rasa Medium Bus

2 hari yang lalu


Bus
Selama Musim Libur Nataru Transjakarta Beroperasi Sampai Jelang Tengah Malam

2 hari yang lalu


Bus
Ramp Check Terminal Lebak Bulus Sekalian Tes Urine Awak Bus

2 hari yang lalu