Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Bustruck.id. All rights reserved.
Beranda Mobility Bus

Trik Desain ‘Anti Bocor' Di Bodi Avante

Bus
Sabtu, 12 Agustus 2023 12:25 WIB
Penulis : Erie W. Adji


Jika mencermati dari sosok Avante H7, Avante H8 Grand Captain, dan Avante H8 Priority ada sayu inovasi unik. Sekilas nampak sederhana namun ternyata punya dampak yang besar. Hal ini punya dampak yang signifikan dalam periode pemeliharaan dari bus yang bersangkutan.

Ya, lampu indikator ketinggian untuk ketiga varian Avante tersebut posisinya berada di dalam kabin. Dudukannya ada di panel plafon, untuk bagian depan berwarna kuning, sementara yang di balik kaca belakang berwarna merah.

BACA JUGA

Ditemui di perhelatan GIIAS 2023 (10/8), dijelaskannya lagi bahwa kondisi lampu indikator yang pecah itu juga rentan dimasuki air hujan. “Yang namanya ada bidang yang berlubang, pelan-pelan tapi pasti air akan menggenang di balik atap kemudian pasti akan turun ke plafon dan tahu-tahu sudah kejadian bocor waktu di perjalanan,” urai Nugroho lagi.

Lampu indikator jadi lebih awet, plafon bagian depan tidak lagi rentan bocor

Meski dari segi biaya tidak termasuk tinggi namun posisinya yang tinggi acap kali membuat kru maupun petugas servis di pool bus sering mengabaikan kondisi tersebut. Padahal jika air sudah menetes dari plafon kabin maka perbaikannya tidak lagi sederhana dan perlu waktu yang tidak singkat.

“Dari masukan-masukan itu, kami melihat ada satu ‘celah’ lokasi di dalam kabin yang memungkinkan ditempatkan lampu indikator ketinggian seperti yang terdapat di barisan Avante HD kami,” kata Nugroho sembari menyebutkan bahwa posisi lampu di dalam kabn juga berpotensi menjaga kondisi pendar lampu terjaga dalam jangka waktu yang panjang.

Bagian buritan jadi lebih 'clean'


Tags Terkait :
#bus #truk #busindonesia #trukindonesia #safetydriving #defensivedriving #indonesia @giias2023
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Truk
Isuzu Elf Paling Keren Se-Jawa, Bak Belakang Rasa Hotel Mewah Berjalan

1 tahun yang lalu


Van
Daihatsu Vizon-F, Tes Pasar Wajah Baru Gran Max?

1 tahun yang lalu


Van
Daihatsu Atrai, Akan Dirilis Sebagai Mobil Listrik?

1 tahun yang lalu


Berita
Minyak Rem Seiken 'Jaga' Titik Didih Jamin Pengereman Bus dan Truk Optimal

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

2 jam yang lalu


Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

4 jam yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

5 jam yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

8 jam yang lalu


Truk
Hino Serahkan Truk Seri 300 Untuk Universitas Negeri Yogyakarta

1 hari yang lalu