Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

Bus Baru PO Arimbi, Andalkan Bodi Avante Bersasis Mercy

Banyak hal menarik dari bus ini. Mulai dari livery bodi yang lebih segar, penggunaan bodi hingga pemilihan sasisnya.
Bus
Senin, 5 Oktober 2020 17:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Peremajaan bus kerap dilakukan oleh perusahaan otobus (PO) untuk menarik konsumen dan menambah kenyamanan penumpang. Untuk itu, PO Arimbi menghadirkan bus anyar mereka yang dirilis belum lama ini.

Dari livery bodi, bus ini tampil segar dengan pengaplikasian warna merah di bagian depan yang memanjang hingga ke belakang di bagian bawah. Sebelumnya, Arimbi memiliki tampilan monoton dan kuno. Karena selama ini bus Arimbi identik dengan kelir bodi kuning polos dan tulisan Arimbi besar berkelir merah yang kontras di kedua sisinya.

Selanjutnya, bus tersebut digarap oleh karoseri Tentrem asal Malang, Jawa Timur. Bodinya tipe terbaru dari Tentrem, yakni Avante H7. Dari seluruh keluarga Avante, ini merupakan versi dengan dek paling rendah dan bagasi standar.

Selain tipe H7, ada varian Avante H8 yang memiliki tinggi sama, namun bagasi luas karena penggunaan space frame. Lalu ada Avante H9 yang merupakan varian dengan dek paling tinggi.

BACA JUGA

Biasanya Avante H9 menggunakan sasis premium seperti Mercedes-Benz O 500R 1836 atau Scania K360IB. Serta sasis-sasis tronton sekelas Volvo B11R, Scania 410IB dan Mercedes-Benz 2542.

Sedangkan jagoan baru Arimbi di kelas eksekutif ini memakai sasis Mercedes-Benz OH 1526 yang notabene masih model ladder frame. Sehingga bagasinya tak bisa dibuat lebih luas.

Pemilihan sasis ini pun terbilang menarik. Karena biasanya Arimbi kerap memakai sasis Hino, karena memang salah satu anak usaha Arimbi adalah dealer Hino.


Tags Terkait :
Bus Arimbi Karoseri Tentrem Po Arimbi
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Bus
Bus Baru PO Arimbi, Andalkan Bodi Avante Bersasis Mercy

Banyak hal menarik dari bus ini. Mulai dari livery bodi yang lebih segar, penggunaan bodi hingga pemilihan sasisnya.

5 tahun yang lalu


Bus
R22 Vision 8 Touring : Varian Baru New Armada Skylander

Single glass ‘tertinggi’ saat ini

1 tahun yang lalu


Bus
Genesia, Salah Satu Pelopor Desain Bodi High Deck

Terobosan revolusioner yang menambah daya angkut bus

2 tahun yang lalu


Bus
Spesifikasi Bus Citouro Trans Semarang Besutan New Armada

Baru dipesan 1 unit

2 tahun yang lalu


Bus
Adu Laku Sasis Bus Kuartal Pertama 2024

Nama-nama lama saling bertempur sengit

1 tahun yang lalu


Bus
Ternyata Ini Yang Membuat Hino RM 280 Bisa Suosss….

Sasisnya jenis space frame

1 tahun yang lalu


Bus
Jetbus 5 “Initial-D”, Terobosan Baru Livery Bus

Detail sederhana dengan karakter yang kuat

2 tahun yang lalu


Bus
New Armada Rilis 5 Bus Baru Pesanan PO Arimbi

Pakai bodi Skylander R22 HDD.

2 tahun yang lalu


Terkini

Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

1 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

2 jam yang lalu


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu