Menu


Terhubung Bersama Kami

OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Bustruck.id. All rights reserved.
BerandaMobilityBus

Begini Ragam Sekat Bus Social Distancing Di Luar Negeri Saat Ini

Jika sebelumnya banyak bus memberlakukan pengaturan bangku dan sekat yang rumit, kini dibuat lebih ringkas.
Bus
Sabtu, 21 November 2020 11:00 WIB
Penulis : Ilham Pratama


Virus corona yang melanda seluruh dunia, membuat kendaraan umum seperti bus memberlakukan social distancing. Jika sebelumnya banyak bus memberlakukan pengaturan bangku dan sekat yang rumit, kini dibuat lebih ringkas.

Bahkan di luar negeri sekat tersebut kerap hanya berupa gorden yang berfungsi sebagai pembatas antarpenumpang. Seperti yang diaplikasikan pada kabin bus JR Bus Kanto dari Jepang ini.

Sekat Bus di Jepang

Seperti terlihat, tiap seat diberi jarak dan memiliki sekat berupa gorden. Sedangkan konfigurasi seat dari bus bertipe double decker tersebut masih tetap 2-2.

BACA JUGA
Sekat Bus di Argentina

Selanjutnya ada bus Fly9 dari Argentina keluaran Onibus Volare yang juga mengandalkan gorden sebagai sekat antar penumpang. Bus bersasis Mercedes-Benz LO 916 itu memakai sekat Biosafety System yang berbasis BioSafe dari Marcopolo. Sama seperti bus di Jepang, konfigurasi seat pada bus ini juga 2-2.

Sekat bus di Filipina

Kemudian ada sekat berbahan plastik transparan dari karoseri bus di Filipina. Sekatnya berbeda dari dua bus asal Jepang dan Argentina yang membuat penumpang tak bisa berinteraksi, bus buatan karoseri DLTBCo. masih bisa membuat kedua penumpang berinteraksi.


Tags Terkait :
Sekat Bus Virus Corona Bus Social DIstancing
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Bus
Begini Ragam Sekat Bus Social Distancing Di Luar Negeri Saat Ini

Jika sebelumnya banyak bus memberlakukan pengaturan bangku dan sekat yang rumit, kini dibuat lebih ringkas.

5 tahun yang lalu


Bus
Adi Putro Kembangkan Bus Social Distancing Bersekat

Karoseri Adi Putro asal Malang kembali mengembangkan konsep bus tersebut. Kali ini dilengkapi dengan sekat antar-bangku.

5 tahun yang lalu


Bus
Begini Seat Social Distancing Ala Bus Raya Supertop

Berbeda dari armada bus lainnya, konfigurasi seat bus bersasis Mercedes-Benz OH 1626 ini masih memakai tipe 2-1. Namun kini di antara bangku model ganda, dipasang sekat sebagai pemisah keduanya.

5 tahun yang lalu


Bus
Bus Pariwisata Juga Hadirkan Konsep Social Distancing

PO Surya Putra asal Bandung yang memesan bus social distancing dari karoseri Adi Putro, Malang. Bus berbodi Jetbus 3

5 tahun yang lalu


Bus
Karoseri Laksana Hadirkan Bus 'Social Distancing', Inovasi Kala Pandemi

Setelah sebelumnya diterapkan oleh karoseri asal Brazil dan Filipina, kini giliran Indonesia yang menerapkan pengaturan seat 1-1-1.

5 tahun yang lalu


Bus
Laksana Hadirkan Inovasi Sirkulasi Udara Bus Saat Pandemi

Basisnya Legacy SR-2 HD Prime dengan konfigurasi seat 1-1-1 ala bus social distancing.

4 tahun yang lalu


Van
Ada Layanan Shuttle Social Distancing Rute Surabaya-Bali

PT Penjor Bali Transport menawarkan konsep social distancing pada armada shuttle/travel, demi mencegah penularan virus Covid-19.

5 tahun yang lalu


Bus
Bus Seperti Ini Ternyata Cocok Saat Pandemi Corona

Penyebaran virus corona bisa dicegah oleh perusahaan otobus dengan berbagai cara. Termasuk lewat bus dengan konfigurasi bangku khusus.

5 tahun yang lalu


Terkini


Bus
Daerah Satelit Jakarta Kesulitan Anggaran Untuk Bus Transjabodetabek

Pemerintah daerah penyangga Jakarta diharap lebih kreatif dalam menangani moda transportasi komuter.

1 hari yang lalu


Pikap
Toyota Hilux 2026, Kini Ada Varian Diesel Hybrid Dan BEV

Karakter serta identitas Hilux yang sudah tertanam selama ini diklaim lebih tinggi standarnya. Berikut bocorannya.

1 hari yang lalu

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu

Truk
Kelas Truk Di Dakar Rally 2026 Bukan Sekadar Balapan

Medan gurun pasir jadi arena adu performa, durabilitas, sampai teknologi terbaru.

1 hari yang lalu