Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Mobil Listrik

Begini Spesifikasi Hyundai Ioniq 5 N, Berperforma Lebih Buas

Setelah sukses menghadirkan Ioniq 5, kini Hyundai fokus menggarap seri performa tinggi dari mobil tersebut. Simak bocoran spesifikasinya
Mobil Listrik - Sabtu, 9 Juli 2022 09:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Hyundai tampak tidak main-main mengembangkan mobil listrik mereka. Setelah sukses dengan Ioniq EV, Kona EV, Ioniq 5 hingga Ioniq 6, kini produsen asal Korea Selatan tersebut tertangkap kamera tengah mengembangkan Ioniq 5 dengan performa yang lebih buas.

Seperti dilansir Motorauthority, mereka berhasil mengabadikan spyshoot terkait kehadiran Ioniq 5 yang akan dimasukkan ke dalam keluarga N.

Adapun Model N tersebut merupakan sebuah divisi baru yang nantinya akan memproduksi mobil-mobil dengan tenaga yang lebih besar.

BACA JUGA

Tidak hanya itu, perbedaan lainnya juga berada pada penggunaan ban berprofil rendah yang dipadukan dengan desain velg baru sehingga membuatnya menjadi lebih powerful.

Lantaran mobil ini mendapat tambahan tenaga yang lebih besar, maka perubahan tidak hanya dari sektor eksterior. Namun, pabrikan juga telah menyelaraskan beberapa komponen seperti kaliper dan rotor yang lebih besar.

Meski secara jelas spesifikasi baterai yang digunakan serta tenaga yang diproduksi, banyak spekulasi yang berkembang mengabarkan bahwa mobil listrik ini mampu menghasilkan 576 HP dengan torsi puncak 740 Nm.

Dengan begitu, untuk berakselerasi dari posisi diam hingga 100 km/jam, mobil ini dapat tuntas dalam waktu hanya 3,5 detik. Jika dibandingkan dengan versi standarnya, tenaga yang dihasilkan oleh Ioniq 5 berkisar pada 320 HP dengan torsi sebesar 604 Nm.


Tags Terkait :
Hyundai Ioniq 5
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Beli Ioniq di Hyundai Gowa Cash, Berkesempatan Dapat Ioniq 5 Gratis

2 hari yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 7 Terlihat Lebih Jelas

1 minggu yang lalu


Mobil Listrik
Tanpa Emblem Ioniq, Inster BEV Termurah Hyundai Bakal Meluncur Juni Ini

3 minggu yang lalu


Berita
Hyundai Kona Electric Generasi Terbaru Sudah Bisa Dipesan, Harga Rp 500 Jutaan

1 bulan yang lalu


Terkini

Test Drive
Test Drive Citroen E-C3: Acung Jempol Untuk Kenyamanannya

1 jam yang lalu


Berita
BYD Cetak Dua Sejarah Besar Bulan Ini, Apa Saja?

1 jam yang lalu


Tips
Beberapa Penyebab Pendeknya Usia Shockbreaker

2 jam yang lalu


Berita
Tidak Mau Ketinggalan Dengan Brand China, Ford Siapkan EV Mungil Untuk 2027

4 jam yang lalu


Berita
Bukan Bule, Justru Orang Asia Pengguna Mobil Mewah Tahan Peluru Pertama Di Dunia

18 jam yang lalu