Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Mobil Listrik

Membandingkan Harga Dan Performa Baterai Ioniq, LEAF, Kona EV, Lexus UX300e dan Gelora E

Mobil Listrik
Minggu, 5 September 2021 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Berbicara mobil listrik yang ada di Indonesia, konsumen dihadapkan dengan beragam merek yang dijual dengan rentang harga Rp 500 juta hingga Rp 1 miliaran.

Dengan budget segitu, ada beberapa model yang bisa konsumen pilih. Mulai dari Nissan Leaf, Hyundai Ioniq dan Kona, DFSK Gelora E hingga Lexus UX300e.

BACA JUGA

1.   DFSK Gelora E

Motor listrik yang dimiliki gelora mampu menghasilkan tenaga 82 hp dengan torsi maksimal 200 Nm. Baterai yang digunakan berukuran 42 kWh dan bisa menempuh jarak sekitar 300 km atau lebih. Mobil ini sudah dipasarkan dengan banderol Rp 510 juta.

2. Lexus UX300e

Dengan rentang jarak tempuh yang sama sejauh 300 km seperti Gelora E, Lexus UX300e jelas punya tenaga lebih besar, karena tercatat mencapai 201 hp dengan torsi maksimal 301 Nm. Dengan baterai berukuran 54,3 kWh, SUV ini bisa berakselerasi 0 - 100 km/jam dalam waktu 7,5 detik. Mobil ini dijual Rp 1,245 miliar.

3. Nissan LEAF

Nissan menyematkan motor listrik dengan total output 148 hp dan torsi maksimal 320 Nm pada LEAF. Baterai 40kWh yang dibawanya dapat menyentuh jarak 311 km dalam sekali pengisian daya. Akselerasi dari 0-100 km/jam hanya membutuhkan waktu 7,9 detik. LEAF dipasarkan atas dua tipe yang dibedakan dengan warna, harganya Rp 649 juga hingga Rp 651 juta.

4. Hyundai Kona

Motor listriknya sanggup menyemburkan tenaga sebesar 134 hp dan torsi puncak 395 Nm. Baterainya berukuran 39,2 kWh dan mempunyai jarak tempuh 345 km. Akselerasi 0 - 100 km/jam membutuhkan waktu 9,7 detik. Kona EV dijual Rp 697 juta.

5. Hyundai Ioniq

Ioniq memiliki tenaga 139 hp dan torsi 295 Nm. Hyundai menyematkan baterai  38,3kWh dan mengklaim bahwa mobil ini sanggup menjelajah sejauh 373 km. Akselerasi 0 - 100 km/jam membutuhkan waktu 9,9 detik. Harga jualnya lebih murah dari Kona EV, yaitu Rp 637 juta.


Tags Terkait :
Hyundai Ioniq Mobil Listrik
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

First Drive
FIRST DRIVE: Hyundai Ioniq 5 N Di Sirkuit Mandalika, EV Performance Sesungguhnya!

1 hari yang lalu


Berita
Angka Pesanan Ioniq 5 N Melebihi Batas Produksi Pabrik, Begini Kata Hyundai

2 hari yang lalu


Berita
Baru Hadir Di Indonesia, Mazda MX-30 Justru Dapat Varian Baru Di Jepang

2 hari yang lalu


Berita
Mazda MX-30 Dianggap Terlalu Mahal, Ini Jawaban Pihak Mazda Indonesia

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Jetour Tidak Mau Buru-Buru Main EV, Ini Penjelasannya

2 jam yang lalu


Berita
BAIC Indonesia Resmikan Dealer di Surabaya, Langsung Beri Promo Besar-Besaran

3 jam yang lalu


Mobil Listrik
2024 KIA EV Day 2024: EV4 Sosok Sedan EV Yang Eksotik Digadang Hadir Tak Lama Lagi

3 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024: Hadirkan Merek Baru Dan Jadi Momentum Kembalinya Ford Di Indonesia

6 jam yang lalu


Berita
Konsol Tengah Hyundai Ioniq 5 N Dibuat Fix, Ini Tujuannya

10 jam yang lalu