Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaKomparasi

Perbedaan Eksterior dan Interior CR-V Facelift dengan Model Sebelumnya

Pada Honda CR-V facelift, fungsi tuas transmisi digantikan dengan tombol guna menghadirkan dasbor yang lebih lega. Berikut perbedaan lainnya.
Komparasi
Senin, 23 September 2019 08:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Sejak diluncurkan pada 1995 silam, Honda CR-V langsung menjadi primadona di kelas medium SUV.  Hingga saat ini, sudah ada lima generasi yang dijual secara global sejak awal kemunculannya.

Yang terbaru, model facelift generasi kelima bahkan sudah hadir di Amerika Serikat. Sementara model tersebut kabarnya baru masuk pasar Asia pada semester kedua tahun 2020.

Dari beberapa bocoran gambar yang beredar, memang ditemukan beberapa peningkatan dibanding model sebelum facelift. Beberapa pembaruan terlihat pada bagian eksterior dan interior.

Foto: Indianautosblog

Pada bagian eksterior, jika dibandingkan model sebelumnya bentuk facelift mendapat ubahan pada desain grill yang terlihat lebih menonjol, kemudian bumper juga sedikit dimodifikasi. Lalu foglamp juga mengalami ubahan serta ada tambahan aksen chrome pada bagian sisinya.

Di bagian samping, tersedia pelek 18 dan 19 inci model baru. Kemudian di belakang ada sedikit ubahan pada susunan lampu dan tambahan aksen chrome gelap di bawah kaca belakang.

Beranjak ke dalam kabin, tidak banyak pembaruan yang terlihat di sini. Namun model baru kini sudah mengganti fungsi tuas transmisi dengan tombol, yang membuat konsol tengah terlihat lebih rapih dan menawarkan tambahan ruang penyimpanan.

Hingga saat ini, belum ada kepastian waktu terhadap peluncuran Honda CR-V facelift di tanah air.


Tags Terkait :
Komparasi Honda CR-V
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Jaecoo J7 Tersedia Dua Varian, Untuk Merangkul Semua Kalangan

SUV hybrid ini diklaim mampu menempuh jarak seribu tiga ratusan kilometer hanya dengan biaya Rp 750 ribuan.

4 bulan yang lalu


Berita
Begini Wujud Detail Honda Civic e:HEV

Honda resmi meluncurkan varian baru dari sedan andalannya, yakni Civic namun dengan penggerak hybrid.

6 bulan yang lalu

Komparasi
Komparasi Harga, Performance dan Dimensi, Hyundai New Tucson Hybrid vs Honda CR-V Hybrid vs Toyota Corolla Cross Hybrid vs Wuling Almaz Hybrid

New Tucson masukke pasar gemuk SUV Crossover Hybrid di Indonesia. Ia langsung berhadapan dengan Honda CR-V Hybrid, Toyota Corolla Cross Hybrid dan Wuling Almaz Hybrid

1 tahun yang lalu


Berita
Nissan X-Trail e-Power Hadir Akhir Tahun, Sudah Ditunggu Honda CR-V

Melihat perbandingan dimensi dan performa mesin dari Nissan X-Trail e-Power yang bakal menantang Honda CR-V di Indonesia.

1 tahun yang lalu


Berita
Meluncur Besok, Ini Komparasi Dimensi All New Hyundai Santa Fe Versus SUV Hybrid Sekelasnya

Hyundai Santa Fe Generasi V hadir sebagai SUV terbongsor di kelasnya

1 tahun yang lalu


Komparasi
Komparasi Spesifikasi GWM Haval H6 vs Honda CR-V e:HEV

Great Wall Motors resmi merilis harga dari kedua modelnya, yakni Haval H6 dan juga Tank 500.

1 tahun yang lalu


Komparasi
Komparasi Spek MG HS VS Honda CR-V, Mampukah HS Menantang CR-V?

Keduanya dipersenjatai dengan mesin turbo berkapasitas 1.500 cc. Dengan dimensi yang serupa, siapa lebih unggul?

5 tahun yang lalu


Komparasi
Perbedaan Eksterior dan Interior CR-V Facelift dengan Model Sebelumnya

Pada Honda CR-V facelift, fungsi tuas transmisi digantikan dengan tombol guna menghadirkan dasbor yang lebih lega. Berikut perbedaan lainnya.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Denza Z9 GT Rilis Kuartal Tiga 2026, Sekarang Sudah Bisa Booking

Bisakah mendulang sukses seperti yang dialami Denza D9? Intip dulu harga dan bocoran spesifikasinya.

43 menit yang lalu


Berita
Alami Lonjakan Besar, Jepang Impor Mobil Dari India

Impor mobil brand Jepang ke Jepang meningkat untuk memenuhi permintaan pasar dalam negeri. Mobil yang dibuat di luar Jepang seperti Jimny jadi idola.

43 menit yang lalu


Berita
Mazda CX-6e Diluncurkan Di Eropa, Kapan Masuk Indonesia?

SUV listrik murni ini melakukan debut perdananya di Brussel Motor Show 2026 di Belgia pada 9 Januari silam. Selanjutnya SUV ini akan masuk pasar Eropa, Australia dan kemungkinan Asia.

1 jam yang lalu


Berita
BMW i5, iX1, Hingga Volvo EX30 Diskon Besar-Besaran Nyaris Stengah Harga

Mobil listrik memang bisa dikatakan sedang banjir di pasaran Indonesia. Itu juga yang membuat beberapa pabrikan menjual dengan harga diskon.

2 jam yang lalu


Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

17 jam yang lalu