Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaCrash Test

VIDEO: Crash Test Chery Omoda 5 (Australian NCAP)

Chery Omoda 5 telah menjalani crash test yang diselenggarakan oleh lembaga uji tabrak, Australian NCAP (ANCAP).
Crash Test
Jumat, 4 Agustus 2023 08:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Chery Omoda 5 telah menjalani crash test yang diselenggarakan oleh lembaga uji tabrak, Australian NCAP (ANCAP).

Berdasarkan video yang dirilis oleh  ANCAP (2/8) mobil listrik ini mampu memberikan proteksi keselamatan impresif bagi manusia yang berada di kabinnya ketika terjadi kecelakaan.

Crash Test Chery Omoda 5

Total ada 6 kantung udara yang mampu bekerja optimal untuk melindungi penumpang dan pengemudi.

Berbagai pengujian benturan pun dilalui untuk membuktikan klaim kehebatan piranti keselamatannya.

BACA JUGA

Untuk uji tabrakan depan alias frontal, penguji melesatkan SUV ini dalam kecepatan 64 km/jam.

Walau area moncong hancur sampai tak berbentuk, tapi seluruh kantung udara bekerja dengan semestinya.

Selain itu, untuk uji tabrak lainnya, seluruh bodi serta peranti keselamatan sedan ini mampu memproteksi keselamatan pada manusia yang berada di dalam kabin dengan sempurna.

Hasilnya, Omoda 5  mampu mengantongi 5 bintang dari lembaga uji tabrak Benua Kangguru tersebut.

Mobil ini menempatkan diri sebagai pesaing tangguh beberapa model, seperti Hyundai Creta, Honda HR-V, hongga Toyota Yaris Cross

Penasaran seperti apa pengujian Chery Omoda 5 ini oleh  ANCAP? Simak tayangannya di bawah. (AW).


Tags Terkait :
Chery Omoda 5
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Jajaran Mobil Baru di GJAW 2025 dan Diskon Menarik Akhir Tahun

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025 bakal ada banyak mobil-mobil baru dan tentunya acara ini bakal banyak menawarkan promo akhir tahun yang menggiurkan.

1 minggu yang lalu


Berita
Chery Resmikan Diler ke-64 di Bekasi, Lengkap dengan Fasilitas 3S+ dan Body & Paint

Bekasi dipilih sebagai lokasi strategis untuk diler Chery ke-64. Fasilitas lengkap 3S+ hadir untuk memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi konsumen.

2 minggu yang lalu


Berita
Berusia 2 Tahun, Merek Jaecoo Sudah Besar Di Pasar Global

Merek Jaecoo memang baru berusia 2 tahun di Indonesia, namun secara global sudah terkenal.

2 minggu yang lalu


Berita
Chery Hadirkan Mesin ICE Paling Efisien Sedunia

Pertanda yang semakin kuat bahwa teknologi ICE ‘sudah’ dikuasai pabrikan Tiongkok

4 minggu yang lalu


Terkini

Bus
Transjakarta Tunda Kenaikan Tarif, Karena Kondisi Ekonomi Belum Kondusif

Subsidi untuk angkutan umum lebih penting dibandingkan untuk kendaraan pribadi.

23 jam yang lalu


Berita
Changan Intensif Siapkan Baterai Solid State Untuk EV

Peta permainan mobil listrik global semakin mengerucut demi mencari tingkat efisiensi energi maksimal dan keamanan berkendara yang optimal.

23 jam yang lalu


Berita
Produk Elektrifikasi Mendominasi Singapore Motorshow 2026

Singapore Motorshow 2026 sebagai bagian dari fondasi menuju bebas karbon 2040.

1 hari yang lalu

Berita
Ternyata Ini Perbedaan Penggerak Antara Toyota Yaris Cross Dengan Veloz Hybrid

Toyota Veloz HEV alias Veloz bermesin hybrid baru saja melakukan debutnya pada penghujung tahun 2025 lalu melalui ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ini Bedanya dengan Yaris Cross hybrid.

1 hari yang lalu


Bus
Pasca Kecelakaan Di Semarang, PO Cahaya Trans Dibekukan

Operator harus menyusun ulang struktur bisnisnya secara menyeluruh

1 hari yang lalu