Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaCrash Test

VIDEO: Crash Test Datsun Go 2015 Spek Indonesia. Apakah Membaik?

Hari ini Asean NCAP merilis hasil crash test Datsun Go 2015 spek Indonesia yang sudah dilengkapi airbag. Bagaimana hasilnya? Masihkah bintang nol?
Crash Test
Selasa, 22 September 2015 20:30 WIB
Penulis : Fitra Eri


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Sepuluh bulan lalu Datsun Go mendapatkan tamparan keras. Global NCAP merilis hasil tes tabraknya dan dinyatakan gagal dengan bintang nol. Saat itu yang dites adalah spek India tanpa airbag.

Malam ini Asean NCAP merilis hasil tes tabrak mobil ini dan ternyata membaik. Bila sebelumnya mendapat bintang nol, kini berkat airbag dan pre tensioner seat belt ia mendapat 2 bintang untuk perlindungan penumpang dan anak di belakang. Datsun Go yang dites ini adalah keluaran 2015 yang diproduksi di Purwakarta dan disiapkan untuk pasar Indonesia. Sayangnya untuk tabrakan samping tetap dinyatakan gagal. Untuk lebih detail, berikut video tes tabraknya:

Sebagai pembanding, di bawah ini Anda bisa melihat kembali kegagalan Datsun Go spek India saat dites Global NCAP 10 bulan lalu :

BACA JUGA


Tags Terkait :
Datsun Go 2015 Crash Test
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Crash Test
Ini Dia Hasil Crash Test Mobil LCGC Indonesia

Bagaimana hasil uji tabrak terhadap Datsun GO, Daihatsu Ayla dan Toyota Agya?

10 tahun yang lalu


VIDEO: Crash Test Datsun Go 2015 Spek Indonesia. Apakah Membaik?

Hari ini Asean NCAP merilis hasil crash test Datsun Go 2015 spek Indonesia yang sudah dilengkapi airbag. Bagaimana hasilnya? Masihkah bintang nol?

Crash Test | 10 tahun yang lalu


Used Car
Pingin Mobkas Harga Ekonomis? Datsun Bisa Jadi Pilihan Menarik.

Merek Datsun memang sudah tidak dipasarkan lagi di Indonesia.

5 tahun yang lalu


Berita
Walau Penjualan Menurun, Datsun Indonesia Masih yang Terbesar

Kejayaan penjualan Nissan sampai sekarang kian menukik ke bawah setelah kemunculan duo LCGC seven seater, Toyota Calya dan Daihatsu Sigra.

7 tahun yang lalu


Berita
Datsun Uji Ketangguhan Dengan Eksplorasi Sulawesi

Seri terakhir Datsun Risers Expedition 2 bergulir di daerah Sulawesi Selatan dan berhasil mengeksplorasi keindahan alam dan kekayaan budaya daerah tersebut, sekaligus uji ketangguhan Go dan Go+ Panca.

8 tahun yang lalu


Berita
Datsun Risers Expedition 2 Dimulai Di Tanah Rencong, Begini rutenya

PT. Nissan Motor Indonesia (NMI) melalui brand Datsun melepas seri pertama Datsun Risers Expedition (DRE) 2 (29/8).

9 tahun yang lalu


Berita
Jadi Dealer Paling Memuaskan Versi Nissan, MPM Auto Gelar “Beli Mobil Dapat Mobil!”

PT Mitra Pinasthika Mustika Auto (MPM Auto), dealer resmi Nissan-Datsun, meraih peringkat pertama dalam Sales Satisfaction Index (SSI) Competition. Promo pun digelar untuk merayakannya.

9 tahun yang lalu


Berita
Nissan Akan Tampilkan Sejumlah Model Facelift Di GIIAS 2016

Nissan mengkonfirmasi akan menghadirkan sejumlah produk facelift di GIIAS 2016. Tapi benarkah hanya facelift?

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

2 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

3 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

6 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

6 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

7 jam yang lalu