Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Roof Box Rp 4 Jutaan Ini, Bikin Anda Bisa Bawa Barang Banyak Saat Libur Panjang

Roof Box berguna untuk orang yang seri roadtrip membawa barang banyak. Simak opsi di bawah ini
Berita
Selasa, 10 Desember 2024 17:15 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Salah satu mobil keluarga yang menggunakan Roof Box


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER – Musim libur natal dan tahun baru segera tiba. Bagi yang berfikir ingin membawa barang banyak ke kampung halaman dan mobil Anda sejujurnya terlalu sempit untuk membawa barang tambahan, ada opsi untuk  Anda menggunakan Roff Box agar mendapatkan ruang penyimpanan yang lebih banyak.

Memanfaatkan waktu akhir tahun terseebut, salah satu pemilik aksesoris Roof Box Otorack yaitu Otoproject, menjual beraga Roof Box dengan harga cukup kompetif, hingga 4 jutaan.

Martin, CEO Otoproject, menjelaskan bahwa Otorack memiliki berbagai desain dan ukuran, sehingga pengguna dapat memilih sesuai selera dan dimensi mobil masing-masing. Hal ini tidak hanya memudahkan perjalanan, tetapi juga memastikan stabilitas kendaraan tetap terjaga meskipun ada tambahan bagasi di atas mobil.

“Roof Box ini membuat perjalanan jauh lebih praktis, apalagi jika penumpangnya banyak.

BACA JUGA
Roof Box Otoproject memiliki penampilan yang bagus dan ramping. 

Tidak perlu lagi menumpuk barang di dalam mobil. Saat ini, Otoproject memiliki 12 varian Roof Box Otorack dengan desain dan kapasitas berbeda, mulai dari 320 liter hingga 575 liter.

“Selain melihat kualitas, tetapi juga sangat penting memilih ukuran yang sesuai agar tetap nyaman dan aman di jalan,” ungkap Martin.

Bagi yang penasaran ini ada daftar spesifikasi untuk Roof Rake mobil Anda:

Varian dari Roof Box dari Otorack meliputi:

* Escape 320 Liter & Adventure 360 Liter – Pilihan minimalis yang praktis.

* Tour 400 Liter & Expedition 400 Liter – Cocok untuk keluarga kecil.

* Premium 450 Liter, Discovery 450 Liter, Premium 450 Liter, Remarkable 450 Liter – Solusi ideal untuk perjalanan jarak jauh.

* Adventure Plus 460 Liter – Untuk petualangan seru yang nyaman.

 Elite 480 Liter – Kapasitas besar untuk perjalanan tak terlupakan.

* Limitless 550 Liter & Infinite 575 Liter – Untuk kebutuhan maksimal tanpa kompromi.

Juga tersedia untuk mobi l listrik

Dalam hal ini akseosoris yang dihadirkan Otoproject dilengkapi dengan sistem kunci keamanan (safety key) yang inovatif. Martiin menjelaskan bahwa kunci ini dirancang sedemikian rupa sehingga tidak dapat dilepas jika roof box belum tertutup rapat. Fitur ini memastikan barang bawaan Anda selalu dalam kondisi aman sepanjang perjalanan. (AB)


Tags Terkait :
OTOPROJECT Roof Box Otoproject Harga Aksesoris Di Otoproject Roof Box Murah
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Otoproject Perluas Jangkauan Buka Gerai Kesembilan Di Surabaya

Gerai ini merupakan cabang kesembilan dari jaringan retail brand penyedia aksesori aftermarket asli Indonesia ini.

1 tahun yang lalu


Berita
Penuhi Permintaan Konsumen. Otoproject Buka Gerai di Bandung

Ini adalah gerai kelima Otoproject

1 tahun yang lalu


Berita
Otoproject Bangun Gerai Baru di Cibubur, Berikan Lucky Dip dan Smartphone Selama 2023

Otoproject merupakan salah satu penjual aksesoris terbesar di Indonesia. Kali ini mereka membuka gerai barunya yang berlokasi di Cibubur. Ada apa saja?

2 tahun yang lalu


Berita
Otoproject Resmikan Gerai Terbarunya Di Pulau Dewata Bali

Salah satu merek aksesoris mobil lokal Otoproject kembali membuka gerai terbaru mereka.

2 tahun yang lalu


Berita
Otoproject Resmikan Gerai Terbarunya di Tangerang Selatan

Otoproject selaku merek aksesoris buatan dalam negeri meresmikan gerai mereka di daerah Bintaro.

2 tahun yang lalu


Berita
Bersinergi, Produk Otoproject dapat Dibeli di Venom Auto Garage Pluit

Sinergi yang saling menguntungkan ini diharapkan akan memberikan kemudahan bagi konsumen yang memodifikasi mobilnya

2 tahun yang lalu


Berita
Aksesoris Kecil Namun Bikin Di Dalam Mobil Lebih Nyaman

CICIDO merupakan brand aksesoris berbasis riset yang telah mendapatkan pengakuan internasional karena bantal mereka membuat kabin lebih nyaman.

1 hari yang lalu

Berita
Otoproject Tawarkan Aksesoris Tambahan Buat BYD Atto 1

BYD Atto 1 menjadi pilihan mobil yang menarik saat ini. Selain harga terjangkau, part aksesorisnya pun banyak. Berikut contohnya.

1 hari yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

6 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

20 jam yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

21 jam yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

22 jam yang lalu


Berita
Honda Mulai Menggunakan Logo Baru Pada 2027, Ini Sejarahnya Hingga Logo Kelima

Logo baru ini menggantikan yang lawas dan nampak lebih sederhana dengan hilangnya frame kotak yang membingkai huruf sakral H.

23 jam yang lalu