Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Suspensi XForce Diadopsi Dari Lancer Evo X, Ini Hasilnya

Selain memiliki empat mode berkendara, Mitsubishi XForce juga punya suspensi yang tergolong stabil berkat mengadopsi teknologi yang sama dengan Lancer Evolution X.
Berita - Kamis, 7 September 2023 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


OTODRIVER – Otodriver diberi kesempatan mencoba performa dari Mitsubishi XForce di proving ground milik Bridgestone yang terletak di Karawang Timur, Jawa Barat.

Dalam kesempatan ini, kami sangat penasaran dengan bantingan suspensinya ketika melibas tikungan tajam dan melewati simulasi jalan bumpy yang ada di lintasan.

Seperti yang sebelumnya sudah dipromosikan oleh PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MKKSI), keunggulan dari suspensi XForce ialah sangat stabil.

BACA JUGA

Hal ini yang membuat XForce terasa stabil meski menikung dikecepatan 60 km/jam sekalipun.

XForce di Proving Ground Bridgestone

“Menurut saya suspensinya bantingannya akurat, dan optimal,” ucap Rifat Sungkar pereli sekaligus brand ambassador dari Mitsubishi Indonesia.

Dengan demikian, kestabilan dari pengaturan suspensi yang dilakukan Mitsubishi terhadap XForce, membuatnya patut diwaspadai para kompetitornya di Indonesia. (AB)


Tags Terkait :
Mitsubishi XForce
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Mitsubishi Xpander Cross Elite Limited Edition. Selisih Rp 10Juta, Dapat Barang Istimewa Edisi Terbatas

8 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Kisi-Kisi Dua Produk Anyar Di GIIAS 2024

2 minggu yang lalu


Tips
Kiat-Kiat Agar Transmisi Otomatik CVT Mobil Anda Awet

2 minggu yang lalu


Berita
Toyota Avanza dan Veloz Hybrid Gagal Meluncur Tahun Ini

3 minggu yang lalu


Terkini

Berita
Neta L Resmi Diluncurkan Dengan Banderol Mulai Rp 315 Jutaan

1 jam yang lalu


Komparasi
Perbandingan Wuling Cloud EV dengan BYD Dolphin, Mana Yang Lebih Menarik?

2 jam yang lalu


Berita
EV Melambat, Mercedes-Benz Malah Getol Kembangkan Kembali Mesin Bakar

2 jam yang lalu


Berita
Demi Percepat Peralihan ke Mobil Listrik, Suzuki Suntik Mati 4 Model Lawas Termasuk Swift

3 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny Pikap Dikabarkan Dalam Tahap Pengembangan

6 jam yang lalu