Beranda Berita

Setelah Mobil Listriknya Mogok, Sandiaga Uno Dapat Ioniq 5 Baru

Berita
Minggu, 6 Agustus 2023 16:00 WIB
Penulis : Gemilang Isromi Nuar
Berita - Setelah Mobil Listriknya Mogok, Sandiaga Uno Dapat Ioniq 5 Baru


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

OTODRIVER - Menteri Pariwisatan dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mendapat Ioniq 5 baru setelah setalah mobil listriknya itu mogok di Bandara Soekarno-Hatta.

Insiden itu terjadi setelah dia pulang dari kunjungan kerja (kunker) di Banjarmasin, Kalimantan Timur.

"Alhamdulillah setelah kejadian itu, hari ini tim @hyundaimotorindonesia langsung gerecep menggantikan dengan unit baru sementara selama mobil listrik saya berada di bengkel," ujar Sandiaga dalam Instagramnya, Sabtu (5/8).

BACA JUGA

Pada video yang Ia bagikan sebelumnya, dia menampilkan gambar Hyundai Ioniq 5 berwarna hitam. Di mana Sandiaga menyebut mobil listrik yang ditumpangi tidak bisa nyala.

"Berarti kita untuk pertama kali mengalami mobil listrik nggak bisa jalan, tidak bisa pakai power bank," kata Sandiaga Uno.

Akhirnya, Ia bersama tim lainnya naik mobil Patwal (Patroli dan Pengawal) untuk menuntaskan kerja lainnya di hari ini.

Sementara itu, Head of Public Relations HMID, Uri Simanjuntak mengatakan langsung menangani Ioniq 5 yang dimiliki Sandiaga Uno. Pihaknya langsung bergerak cepat agar masalah itu cepat teratasi.

"Komitmen kami tentunya untuk memberikan pelayanan terbaik bagi seluruh pelanggan setia Hyundai termasuk Bapak Menteri Parekraf, Sandiaga Uno," ujar Uri, Minggu (6/8). (GIN)


Tags Terkait :
Hyundai Ioniq 5 Mobil Listrik Sandiaga Uno
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Mudik Lebaran 2025
Artikel Terkait

Berita
Ruang Interior Honda Prelude Terkuak, Mirip CR-V Hybrid

11 jam yang lalu

Berita
Hyundai Ioniq 5 N Terkena Recall di AS Karena Masalah Pengereman, Bagaimana Di Indonesia?

1 hari yang lalu


Berita
Denza D9 Sudah Ada Di Pasar Mobkas, Harganya Malah Lebih Mahal Rp 100 Juta

1 hari yang lalu


Berita
Ini Jawaban Hyundai Tentang Kehadiran Stargazer Facelift Di Indonesia

1 hari yang lalu


Berita
Bos Lamborghini Tidak Suka Fitur Suara Palsu Hyundai Ioniq 5 N

1 hari yang lalu

Berita
Hyundai Siap Merilis 3 Sampai 5 Model Baru Lagi, Stargazer Facelift Duluan

1 hari yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 5 Hanya Dijual 50 Unit, Ini Bedanya

1 hari yang lalu


Berita
Selama Ramadhan Hyundai Gowa Tawarkan Bunga 0% Untuk Pembelian Ioniq Dan Stargazer

4 hari yang lalu


Terkini

Tips
Hindari Diet Dan Makanan Ini Jika Ingin Mengemudi Dalam Kondisi Prima Saat Arus Balik

5 jam yang lalu


Berita
Toyota Fortuner Terbaru Lebih Nyaman Dibawa Ke Pegunungan Ketimbang Seri Terdahulu, Ini Faktor Pembedanya

6 jam yang lalu


Berita
Tol Sumatera Gratis Saat Arus Balik, Lihat Detailnya Di Sini

7 jam yang lalu


Berita
Ruang Interior Honda Prelude Terkuak, Mirip CR-V Hybrid

11 jam yang lalu


Bus
Akhir Pekan Ini Puncak Arus Balik Bus AKAP Ke Jakarta

12 jam yang lalu