Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Pertamina Lubricants Mulai Masuk Pasar Benua Afrika

Berita
Minggu, 10 September 2023 18:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


OTODRIVER - Pertamina Group memperluas penjualan pelumas mereka hingga benua Afrika.

Melalui PT Pertamina Lubricant, industri oli di benua tersebut terasa menjanjikan. Tercatat masih salah satu yang terbaik dan diprediksi akan meningkat 4 persen atau naik menjadi 1,24 miliar liter pada 2026, menurut laporan dari Mordor Intelligence.

BACA JUGA

"Tak hanya itu, kami juga melakukan sponsorship ke berbagai event motorsport di Killarney International Raceway yang kerap menjadi areabalap motocross, karting, drag race dan truck race," jelas Syafaat, dalam keterangan resmi, Jumat (8/9).

Strategi untuk masuk di pasar Afrika merupakan bagian dari rencana jangka panjang Pertamina Lubricants dalam pengembangan pasar overseas salah satunya dengan membangun hubungan distributor yang kuat melalui country distributor Indolube Pty Ltd.

Syafaat menambahkan, dengan pelumas berkualitas dunia, Pertamina Lubricants memiliki pengalaman, kompetensi dan kapabilitas untuk masuk dan tumbuh di 14 negara lainnya di dunia, seperti Australia, Thailand, Vietnam, Bangladesh, Jepang, Myanmar, dan masih banyak lagi. (AB)


Tags Terkait :
Pertamina Lubricants
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Pertamina Lubricants Merayakan Ultah Ke-11 Dengan Meresmikan Tempat Kumpul Pencinta Otomotif

2 bulan yang lalu


Berita
Pertamina Fastron Meriahkan Acara Musik Pestapora, Ada Simulator dan Tanya Jawab Seputar Otomotif

2 bulan yang lalu

Berita
Manjakan Pelanggan Setia, Tanggal 2-8 September Pertamina Diskon Oli Fastron Rp 30 Ribu

2 bulan yang lalu


Berita
Disukai Lamborghini dan Tim VR46, Pertamina Lubricants Siapkan Pelumas Khusus Untuk Performa Tinggi

10 bulan yang lalu


Tips
Pentingnya Memilih Oli Yang Sesuai Dengan Spesifikasi Mesin Mobil Kita, Ketahui 3 Langkah Ini

1 tahun yang lalu


Berita
Pertamina Lubricants Mulai Masuk Pasar Benua Afrika

1 tahun yang lalu


Tips
Jangan Sampai Keliru, Berikut Ciri-ciri Oli Palsu

1 tahun yang lalu


Berita
Hypercar Lamborghini Essenza SCV12 Edisi Terbatas Tampil di Booth Pertamina

1 tahun yang lalu


Terkini

VIDEO: Crash Test Mazda CX-80 (Euro NCAP)

Crash Test | 23 menit yang lalu


Berita
Hyundai Resmikan N Brand Experience Center

1 jam yang lalu


Berita
BMW Astra Cilandak Resmikan Konsep Dealer Terbarunya

2 jam yang lalu


Berita
Jasa Marga: Tidak Ada Diskon Tarif Tol Selama Libur Nataru

4 jam yang lalu


Used Car
Mobil Bekas Makin Digemari Konsumen Berkat Transparansi Penjualannya

18 jam yang lalu