Beranda Berita

Termasuk Part Fast Moving, Segini Harga Baterai All New Suzuki Ertiga Hybrid

Berita
Minggu, 12 Juni 2022 09:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - Termasuk Part Fast Moving, Segini Harga Baterai All New Suzuki Ertiga Hybrid


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Meskipun berstatus sebagai LMPV namun All New Suzuki Ertiga Hybrid menjadi mobil elektrifikasi pertama yang dihadirkan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) di Indonesia.

Mobil bermesin hybrid ini mengandalkan dua komponen utama sebagai pendamping mesin pembakaran internal, yaitu ISG (Integrated Starter Generator) dan baterai.

BACA JUGA

"Kendaraan ini menggunakan dua jenis baterai, yakni lead acid dan lithium-ion. Untuk harga baterai lithium-ion Rp 15 juta, sementara lead acid Rp 3,6 juta. Stok tersedia memadai dan garansi kami adalah 5 tahun atau 100 ribu kilometer," terang Christiana Yuantie, Spareparts Dept. Head PT. SIS saat peluncuran All New Suzuki Ertiga Hybrid di Mall Kelapa Gading.

Saat ditanya mengenai cara perawatannya agar awet, Yuantie mengaku tidak ada perawatan khusus pada komponen baterai ini. Namun untuk menjaga performanya, mobil harus digunakan secara normal.

"Perawatannya biasa saja, yaitu unit dipakai secara normal, bukan disimpan selama berbulan-bulan sehingga menyebabkan baterai tersebut drop," beber Hady Surjono Salim selaku Deputy Sales and Marketing Director PT SIS.

Meski demikian Suzuki menjamin ketersediaannya untuk memberikan kenyamanan dan kepercayaan kepada pelanggan.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Suzuki Ertiga
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Suzuki Hadirkan Program Mudik Lebaran, 39 Jenis Spare Part Diskon Hingga 15%

2 minggu yang lalu

Berita
Gunakan Platform Heartect, Suzuki Klaim Mampu Pangkas Emisi

2 minggu yang lalu


Berita
NGK: Busi Iridium Untuk Yang Peduli Soal Efisiensi Performa Mesin

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga LMPV Terbaru (Februari 2025)

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUZUKI Terbaru (Januari 2025)

1 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Fronx Sebentar Lagi Dijual di Indonesia, Intip Spesifikasinya

2 bulan yang lalu


Berita
Tahun Depan MG Akan Hadirkan MPV Rival Avanza-Xpander

2 bulan yang lalu


Berita
Promo Suzuki Selama Ajang GJAW 2024

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Land Rover Defender Octa Dan Trophy Edition Bakal Hadir Di Indonesia

22 menit yang lalu


Mobil Listrik
Toyota Hadirkan Fasilitas Privilege Parkir dan Charging Spot Gratis di Tiga Mall Jakarta

52 menit yang lalu


Bus
Bus-Bus Mercedes-Benz Bisa Manfaatkan Bengkel Siaga Yang Disediakan Pabrikan

15 jam yang lalu


Bus
Juragan 99 Trans Tawarkan Mudik Nyaman Pakai Armada Baru Mercedes-Benz OH1626 Euro 4 Jetbus 5

16 jam yang lalu


Berita
Jeep Wrangler Terbaru Bakal Meluncur Resmi Di Indonesia April Mendatang, Simak Bocorannya

17 jam yang lalu