Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Membandingkan Penjualan Honda CR-V Dengan Wuling Almaz, Mana Yang Lebih Laris?

Berita
Minggu, 23 Oktober 2022 15:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Pasar medium SUV di Indonesia tengah didominasi oleh Honda CR-V dan juga Wuling Almaz. Sebagai pendatang baru, Almaz tergolong sukses memberikan pilihan kepada calon konsumen bagi yang mulai beralih ke sebuah SUV.

Kedua mobil juga dipersenjatai dengan mesin yang sama, yaitu 1.500 cc turbo dengan torsi di atas 200 Nm.

BACA JUGA


Misalnya pada September 2022, distribusi wholesales Honda CR-V sudah mencapai 499 unit. Lalu untuk Wuling Almaz, pada periode yang sama hanya mencapai 267 unit.

Bila ditotal, pada periode Januari-September 2022 penjualan wholesales Honda CR-V telah mencapai 5.818 unit. Sementara Wuling Almaz baru 4.102 unit.

Soal harga, Wuling Almaz RS dibanderol mulai Rp 298,5-434,2 juta. Sementara Honda CR-V dijual mulai Rp 590,9-668,4 juta.


Tags Terkait :
Wuling Almaz
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Irit Harga & Irit Bensin Ala Wuling Almaz Hybrid. Ini Dia Kata Konsumennya

4 minggu yang lalu


Berita
Banyak Yang Belum Tahu, Ini Perbedaan Merawat Mobil Hybrid dengan Mobil Konvensional

1 bulan yang lalu


Berita
Wuling Almaz RS Pro Hybrid Jadi Mobil C-Segmen Hybrid Paling Ramah Di Kantong

2 bulan yang lalu


Berita
Kembaran Wuling Cloud EV Akan Dipasarkan di India Sebagai MG Windsor EV

3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
MUF GJAW 2024 Sediakan Layanan Shuttle Bus Gratis, Simak Titik Keberangkatannya

20 menit yang lalu


Berita
Angka Pesanan Ioniq 5 N Melebihi Batas Produksi Pabrik, Begini Kata Hyundai

2 jam yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Absen Di GJAW 2024

3 jam yang lalu


Berita
LCGC Daihatsu Berhasil Mendominasi di Indonesia, Inilah 3 Model Terlaris Mereka Saat Ini

5 jam yang lalu


Berita
Baru Hadir Di Indonesia, Mazda MX-30 Justru Dapat Varian Baru Di Jepang

18 jam yang lalu