Beranda Berita

Hyundai Creta Siap Hadir Di Malaysia

Berita
Selasa, 27 September 2022 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Hyundai Creta Siap Hadir Di Malaysia


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Hyundai Creta akan hadir di Negara tetangga Malaysia. Seperti dikutip dari paultan.org (26/9), Malaysia bakal menjadi negara ketiga di Asia Tenggara yang kehadiran SUV kompak ini setelah Indonesia dan Thailand

Dari laporan Paultan, tampak Hyundai Creta sudah mulai beredar di jalanan Negeri Jiran. Dan dapat dipastikan, Creta tersebut merupakan unit rakitan pabrik PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia (HMMI) yang berlokasi di Cikarang, Jawa Barat.

BACA JUGA

Dari tampilan gambar tersebut, tampak Creta tidak memiliki perbedaan dengan versi Indonesia. Namun ditemukan perbedaannya di bagian pelek yang kemungkinan besar pelek ini nantinya tidak akan digunakan untuk versi produksi massal.

Hyundai Creta sendiri merupakan pemain yang cukup besar di kelas SUV kompak di Indonesia. Creta digadang-gadang menjadi penjegal Honda HR-V sebagai pemegang segmen Compact SUV di Indonesia.

Saat ini, Hyundai Creta hadir dalam 6 varian yang dipasarkan dengan harga mulai dari Rp 288 juta hingga Rp 404 juta. Creta ditenagai oleh mesin yang sama dengan Stargazer, yakni mesin berkapasitas 1.500 cc 4 silinder dengan tenaga mencapai 115 dk dan torsi 143 Nm.


Tags Terkait :
Hyundai Creta
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Komparasi Jetour Dashing VS Honda HR-V VS Hyundai Creta, Mana Lebih Baik?

3 hari yang lalu


First Drive
FIRST DRIVE: Hyundai Creta N-Line Turbo

1 bulan yang lalu


Berita
Mesin Turbo Pada Hyundai Creta N-Line Butuh Perhatian Khusus?

1 bulan yang lalu


Berita
Berbeda Dengan Honda HR-V, Varian Tertinggi Creta Justru Yang Terlaris

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

13 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

14 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

15 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

17 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

19 jam yang lalu