Beranda Berita

Harga Honda WR-V Terkini Hanya Untuk 1.700 Unit, Setelah Itu Naik

Berita
Minggu, 6 November 2022 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo
Berita - Harga Honda WR-V Terkini Hanya Untuk 1.700 Unit, Setelah Itu Naik


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda WR-V resmi hadir di Indonesia setelah hampir satu tahun mobil ini hadir di pameran-pameran otomotif dalam wujud kamuflase dan konsep. Honda WR-V sendiri bisa dikatakan menjadi adik dari Honda HR-V.

WR-V sendiri diluncurkan di penghujung tahun 2022 dengan harga mulai dari Rp 271,9 juta hingga Rp 309,9 juta. Namun ternyata, harga tersebut hanya berlaku untuk 1.700 unit pertama yang diproduksi di tahun 2022.

Foto - Harga Honda WR-V Terkini Hanya Untuk 1.700 Unit, Setelah Itu Naik

BACA JUGA

"Kami tidak sanggup delivery bayak-banyak karena pasokan komponen yang masih sangat terbatas (karena krisis chip semikonduktor). Jadi hanya 1.700 (unit) yang bisa di-delivery-kan. Itu juga belum dipotong lagi untuk display dan test drive. Berarti hanya 1.500 yang di-delivery ke konsumen," ujar Yusak Billy Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM) saat debut dunia Honda BR-V di Jakarta Pusat, Rabu (2/11).

Billy pun mengungkapkan bahwa tahun 2023 WR-V akan mengalami kenaikan harga.

"Ya kan seperti biasa ada (kenaikan) BBN, macam-macam. (Tahun) 2023 naik atau tidak, naik. Ada kenaikan harga di 2023. Sama seperti model lainnya pastinya ya. Karena ada (kenaikan) BBN," ujar Billy.


Tags Terkait :
Honda WR-V
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Suzuki Fronx Bakal Lebih Murah Dibanding Raize-Rocky?

1 hari yang lalu

Berita
Suzuki Fronx Disinyalir Punya Harga Menarik, Lebih Murah Dari Honda WR-V

1 hari yang lalu


Berita
Suzuki Fronx, Mobil Suzuki Indonesia Pertama Yang Pakai Fitur ADAS

1 hari yang lalu

Berita
Siap Hadir Di Indonesia? Suzuki Fronx Sudah Ditunggu Raize Hingga Sonet

1 hari yang lalu


Berita
Ini Spesifikasi Suzuki Fronx Yang Sebentar Lagi Meluncur Di Indonesia, Diprediksi Rp 200 Jutaan

1 hari yang lalu


Berita
Hyundai Venue Resmi Diluncurkan, Harga Rp 340 Juta

1 bulan yang lalu


Berita
Intip Spesifikasi Mesin Hyundai Venue Lawan Honda WR-V dan Toyota Raize

1 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Fronx 'Hampir Pasti' Rilis Di Semester Pertama 2024

1 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Deretan Geely Terbaru Yang Diprediksi Nongol Di GIIAS 2025

16 jam yang lalu


Bus
Ini Dia Rute Transjabodetabek Yang Gratis

16 jam yang lalu


Berita
All New Lexus ES EV Debut Di Shanghai Auto Show 2025, Simak Spesifikasinya

18 jam yang lalu


Berita
GWM Tank 300 Diesel Potensial Masuk Indonesia, Siap Lawan Pajero Dan Fortuner

19 jam yang lalu


Berita
Geely Starwish Segera Masuk Indonesia, Pesaing BYD Dolphin Dan Wuling BinguoEV

20 jam yang lalu