Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Habis Berolahraga di GBK, Masyarakat Bisa Langsung ke Jakarta Auto Week 2022

Berita
Sabtu, 19 Maret 2022 15:10 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Sejak tanggal 12 Maret hingga 20 Maret 2022, Jakarta kembali menggelar acara otomotif besar bertajuk Jakarta Auto Week 2022 yang dihelat di Jakarta Convention Center.

Karena dilaksanakan di area Gelora Bung Karno yang dipadati masyarakat untuk berolahraga, pameran ini dibuka sejak pukul 10.00 WIB hingga 21.00 WIB untuk pengunjung. Sehingga para keluarga yang habis berolahraga, bisa langsung masuk ke pameran otomotif tersebut.

BACA JUGA

Jakarta Auto Week juga memberikan berbagai promo untuk setiap pembelian tiket masuk. Khusus hari Minggu (20/3), tepatnya di hari terakhir penyelenggaraan JAW ada promo khusus bagi pengunjung yang sedang berolahraga di area Gelora Bung Karno (GBK). Promo tiket yang daoat dinikmati adalah beli 2 tiket Sport Sensation, akan mendapatkan 1 tiket masuk gratis yang bisa ditukarkan pada area Help Desk yang terletak di depan pintu masuk pameran JAW 2022.

Pengunjung yang hadir dalam pameran JAW harus memastikan telah memenuhi beberapa syarat berikut, untuk pengunjung yang berusia 12 tahun ke atas telah memenuhi vaksin lengkap 2x dosis dan minimal 1x dosis untuk anak berusia 6-12 tahun, serta telah terdaftar diaplikasi PeduliLindungi. Pengunjung juga diwajibkan memakai masker, menggunakan hand sanitizer dan menjaga jarak selama berada di area pameran.

Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut, tentang Jakarta Auto Week dan berbagai penawaran menarik yang diberikan, ikuti Instagram @JakartaAutoWeek dan website www.jakartaautoweek.com.


Tags Terkait :
Jakarta Auto Week Pameran Otomotif
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait

Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

17 jam yang lalu


Berita
Ford Akan Lebih Akrab Dengan Konsumen Indonesia

2 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

2 hari yang lalu


Berita
Nyaman Dan Aman, MUF GJAW 2024 Dibekali Fasilitas Lengkap

2 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024: Hadirkan Merek Baru Dan Jadi Momentum Kembalinya Ford Di Indonesia

2 hari yang lalu


Berita
LCGC Daihatsu Berhasil Mendominasi di Indonesia, Inilah 3 Model Terlaris Mereka Saat Ini

4 hari yang lalu


Berita
Inilah Hal-Hal Menarik DI GJAW 2024

6 hari yang lalu

Berita
Gaikindo Jakarta Auto Week 2024 Jadi Angin Segar, Banyak Promo Dan Diskon

1 minggu yang lalu


Terkini

Pikap
Chang li, Pikap ‘Terkecil’ Di Dunia Sudah Mengaspal Di Indonesia

31 menit yang lalu


Bus
Inilah Golongan Penumpang Yang Digratiskan Naik Transjakarta

1 jam yang lalu


Berita
Industri Otomotif Jadi Pahlawan Devisa, Diharap Garap Segmen Murah Hybrid

2 jam yang lalu


Truk
Luar Biasa, Truk Rem Blong Minta Darah Lagi !!

4 jam yang lalu


Berita
Neta Tambah Dealer di Jakarta, Bangunanya Bekas Prestige Motorcars di Pluit

15 jam yang lalu