Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Diam-diam Mercedes-Benz Sudah Memproduksi 25 Ribu Van Listrik

Berita
Senin, 11 April 2022 12:00 WIB
Penulis : Benny Averdi


Kini, jajaran produknya mencakup tiga model - Mercedes-Benz eVito (van ukuran sedang dan versi Tourer penumpang), Mercedes-Benz eSprinter (van besar) dan Mercedes-Benz EQV 300 (van penumpang). eVito memasuki pasar pada 2017, eSprinter pada 2019, sedangkan EQV pada 2020.

Langkah selanjutnya, pengenalan van baru yang berukuran kecil: Mercedes-Benz eCitan dan Mercedes-Benz EQT pada tahun 2022 (ada kemiripan dengan Renault Kangoo Van E-TECH Electric dan Nissan Townstar baru). Awalnya, EQT akan dipasarkan menjadi van 5-seater, namun akan diikuti oleh versi 7-seater pada 2023.

Melihat kondisi seperti ini, tampaknya seluruh jajaran kendaraan komersial Mercedes-Benz akan memiliki versi listrik. Bahkan, pabrikan asal Jerman itu menyatakan pada akhir dekade ini, bila kondisi pasar memungkinkan, kendaraan listrik itu akan diluncurkan di mana pun dibutuhkan konsumen.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Mercedes-Benz Van EV
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Mercedes-Benz Akan Luncurkan Jaringan Pengisian Daya EV, Mobil Lain Bisa Pakai

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Alasan Mercedes Benz Belum Hadirkan Fast Charging untuk Kendaraan Listrik

1 tahun yang lalu


Berita
Perluas Jaringan, Voltron Akan Bangun 1.000 SPKLU

11 bulan yang lalu


Van
Mercedes-Benz Rilis EQV, Van Pertama Berpenggerak Listrik

4 tahun yang lalu


Berita
Antrean Isi Bensin Saja Mudah Mengular, Apalagi Isi Daya Mobil Listrik

5 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Setelah Honda, Kini Jaguar Jalin Kerjasama dengan Tesla untuk Penggunaan Supercharger

1 tahun yang lalu


Berita
Untuk Capai Target Populasi EV di Indonesia Tahun 2025, Butuh 20 Ribu Charging Station

1 tahun yang lalu


Berita
Padam Listrik Pulau Jawa, Tanda Mobil Listrik Belum Siap?

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

2 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

7 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

8 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

8 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

10 jam yang lalu