Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Wuling Gelar Servis Hemat, Spesial Di Bulan Agustus

Program ini hanya berlaku selama bulan Agustus 2021
Berita
Rabu, 11 Agustus 2021 08:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Wuling Motors (Wuling) menghadirkan program ‘Wuling Service Hemat’ selama bulan Agustus 2021. Dalam program ini, Wuling memberikan beragam penawaran menarik mulai dari gratis 50 item pengecekan kendaraan hingga beragam diskon untuk pembelian part tertentu.

“Melalui program ini, pelanggan setia Wuling bisa mendapatkan program menarik untuk servis atau perawatan kendaraan di jaringan dealer resmi Wuling selama Agustus ini. Kami berharap, Wuling Service Hemat dapat digunakan pelanggan di masa pandemi ini,” ujar Taufik S. Arief selaku Aftersales Director Wuling Motors dalam siaran resminya (10/08).

Program ‘Wuling Service Hemat’ berlaku untuk semua model Wuling. Pelanggan yang melakukan servis akan mendapat pengecekan kendaraan 50 item secara cuma-cuma.

Selain itu pelanggan pun dapat memilih paket promo servis yang terbagi menjadi 3 jenis, yaitu Paket Hemat 1 (gratis part filter oli mesin dan gasket/seal oli mesin serta diskon 20% part oli mesin), Paket Hemat 2 (diskon 10% part battery), dan Paket Hemat 3 (diskon 10% part Brake Pad-Brake Shoe).

Masing-masing pelanggan dapat memilih lebih dari satu jenis paket dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

Seluruh program ini dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat untukmencegah penularan Covid-19. Untuk informasi lebih lanjut, pelanggan dapat menghubungi Wuling Customer Assistance di nomor 0800-100-5050, mengunjungi dealer Wuling terdekat serta mengakses laman wuling.id.


Tags Terkait :
Wuling Servis Hemat Wuling Servis Istimewa Selama Agustus Wuling Hemat Servis Agustus
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Begini Cara Wuling Tingkatkan Kepercayaan Konsumen di Indonesia

Dengan menghadirkan program after sales yang lebih lengkap. Wuling Motors memberikan kenyamanan konsumen dalam memiliki mobil Wuling.

4 tahun yang lalu


Berita
DFSK Janji Ketersediaan Spareparts Aman

Sparepart slow moving dan fast moving wajib terpenuhi dengan baik oleh pabrikan jika tak mau kalah bersaing di kelas LSUV yang cukup panas.

5 tahun yang lalu


Berita
Daftar Kontak Layanan Towing untuk Mobil yang Kebanjiran

Bagi Anda yang mobilnya terendam banjir ada baiknya menggunakan jasa towing untuk membawa mobil kesayangan ke bengkel terdekat.

5 tahun yang lalu


Berita
Dealer Wuling Pertama di Kepulauan Bangka Belitung Resmi Berdiri

Wuling kembali membuktikan komitmennya untuk tak main-main di pasar Indonesia.

6 tahun yang lalu


Berita
Servis Tak Kelar, Wuling Gratiskan Semua Biaya!

Termasuk sparepart dan jasa, namun tidak termasuk body work, perbaikan transmisi dan mesin.

6 tahun yang lalu


Berita
Wuling Tambah Dealer di Lubuk Linggau

Wuling menyebut fasilitas ini mampu menampilkan 3 unit lini produk Wuling di area showroom.

6 tahun yang lalu


Berita
Wuling dan Nissan Resmikan Dealer Baru Dalam Hari yang Sama

Nissan meresmikan dealer baru di Banten, Wuling di Surabaya. Mana yang lebih luas?

6 tahun yang lalu


Berita
Wuling Masih Tambah Dealer Baru Jelang Penghujung 2018

Dealer baru ini berlokasi di Jl. R.E. Martadinata, Ciputat, Tangerang Selatan.

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

7 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

15 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu