Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Subaru Perkenalkan Airbag Yang Dipasangkan Di Kap Mesin

Berita
Jumat, 23 Juli 2021 08:00 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Mobil modern tak hanya dirancang untuk lebih efisien namun juga aman. Dan khusus untuk keamanan, berbagai fitur baru terus dikembangkan bukan hanya menjadikan sebuah mobil lebih aman bagi penumpangnya, namun juga lebih aman untuk orang lain.

Salah satu terobosan baru adalah hadirnya airbag eksternal yang ditempatkan pada kap mesin mobil dan fitur ini disisipkan pada Subaru Levorg generasi II.

BACA JUGA

Saat terjadi tabrakan dengan pejalan kaki atau pesepeda, sensor yang diletakkan pada pilar A akan bekerja mengaktifkan airbag.

Subaru menyebutkan jika airbag ini mungkin tidak akan menggembang jika terjadi tabrakan lemah tergantung kekuatan dari benturan yang disebabkan kecepatan mobil.

Fitur ini akan mengembang jika terjadi pada kecepatan 20-50 km/jam dengan suhu kerja sekitar -20 derajat celsius hingga 70 derajat celcius.

Subaru bukanlah pabrikan pertama yang menggunakan airbag model ini. Beberapa mobil sudah menggunakan fitur ini , salah satunya adalah Volvo V40 lansiran 2021.


Tags Terkait :
Subaru Airbag Eksternal Airbag
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Subaru Perkenalkan Airbag Yang Dipasangkan Di Kap Mesin

3 tahun yang lalu


First Drive
Tes Lengkap: Subaru XV 2022

1 tahun yang lalu


Berita
Subaru Impreza Generasi Terbaru Dinobatkan Sebagai Mobil Terbaik di Jepang

7 tahun yang lalu


Berita
Rem Otomatis Jadi Fitur Wajib Di Masa Depan

9 tahun yang lalu


Berita
Subaru Jual BRZ Drift Edition Hanya 5 Unit, Harga Ro 1.09 Miliar

1 jam yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Akan Jadi Tempat Ideal Untuk Belanja Mobil Baru

1 hari yang lalu


Berita
MUF GJAW 2024 Moment Tepat Beli Mobil

2 hari yang lalu


Berita
Inilah Hal-Hal Menarik DI GJAW 2024

6 hari yang lalu


Terkini

Berita
Subaru Jual BRZ Dridt Edition Hanya 5 Unit, Harga Ro 1.09 Miliar

1 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny White Rhino Ditargetkan Laku 100 Unit Selama GJAW 2024

1 jam yang lalu


Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

2 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

3 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

5 jam yang lalu