Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mitsubishi L300 Stop Produksi. Andalkan Impor Dari Filipina

Berita
Sabtu, 20 November 2021 13:25 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Legenda tidak bisa hadir begitu saja. Termasuk dalam dunia otomotif. Tak bisa dipungkiri bahwasanya sosok Mitsubishi L300 merupakan salah satu legenda dalam percaturan otomotif nasional, khususnya sektor komersial.

Namun terdengar kabar bahwa mobil yang masih cukup jadi andalan di sektor komersial ini akan stop produksi tahun depan.

“Produksi L300 di Indonesia akan dihentikan di 2022 dan sebagai gantinya Mitsubishi akan lakukan impor L300 dari Filipina,” tutur narasumber OtoDriver. “Kemungkinannya terjadi pada April 2022,” sambungnya.

BACA JUGA

Dalam perbincangan dengan OtoDriver.com, Jumat (19/11) terkuak juga  kemungkinan kembalinya sang legenda ‘kerah biru’ ini dalam list produksi  Mitsubishi di Indonesia pada 2023 nanti.

“Sepertinya ada yang keberatan tentang rencana kepindahan produksi, mengingat volume produksi L300 yang masih cukup ‘nendang’ di lokal kita,” tutupnya.

Sebagai gambaran, saat ini Mitsubishi Filipina sudah memiliki L300 dengan standar Euro 4 dengan teknologi common-rail. Mesin L300 Filipina mengunakan mesin 4N14 dengan daya 97,85 dk/3.500 rpm dan torsi 200 Nm/1.000-3.500 rpm (spesifikasi Mitsubishi Filipina). 


Tags Terkait :
Mitsubishi L300 Indonesia
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


Berita
Memboyong Mitsubishi Xpander Terlaris Dengan DP Mulai Rp 28 Jutaan, Segini Cicilan Bulanannya

9 bulan yang lalu


Berita
Berikut Pilihan Ban Mobil Berbagai Merek untuk Mitsubishi Xpander, Mulai Rp 700 Ribuan

1 tahun yang lalu


Berita
Mode Wet Pada Mitsubishi XForce Bikin Mobil Mudah Lewati Genangan Air

1 tahun yang lalu


Berita
Mulai Rp 600 Ribuan, Berikut Pilihan Ban Mobil Berbagai Merek untuk Mitsubishi Xpander

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Subaru Jual BRZ Dridt Edition Hanya 5 Unit, Harga Ro 1.09 Miliar

1 jam yang lalu


Berita
Suzuki Jimny White Rhino Ditargetkan Laku 100 Unit Selama GJAW 2024

1 jam yang lalu


Berita
Aletra Resmi Debut Di Indonesia, Bawa MPV EV Setara BYD M6

2 jam yang lalu


Mobil Listrik
Zeekr Resmi Meluncur Di Indonesia, Bawa Kedua Model Ini

2 jam yang lalu


Bus
Transjakarta Resmi Buka Sekolah Khusus Pramudi Bus

5 jam yang lalu