Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Kalahkan Yaris, Mobil VW Ini Jadi Mobil Terbaik Di Dunia

Volkswagen ID.4 dinobatkan sebagai moil terbaik di dunia.
Berita
Kamis, 22 April 2021 10:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Volkswagen ID.4 dinobatkan sebagai mobil terbaik di dunia. Dilaporkan dari cnet.com (21/4), VW ID.4 mengalahkan beberapa rivalnya, termasuk Yaris.

Pemenang penghargaan mobil terbaik tahun ini dipilih dari daftar awal 24 kendaraan dari seluruh dunia. Dari 24 kendaraan tersebut, disaring tiga besar finalis, yaitu Volkswagen ID.4, Toyota Yaris dan Honda e. Volkswagen ID.4 akhirnya mengalahkan Toyota Yaris menjadi mobil terbaik dunia.

Toyota Yaris yang diajukan menjadi mobil terbaik dunia ini berbeda dengan yang dijual di Indonesia. Yaris yang masuk nominasi mobil terbaik di dunia ini menggunakan platform Toyota New Global Architecture (TNGA) B yang dijual untuk pasar Eropa, Jepang, dan Australia. Di sisi lain, Toyota Yaris untuk Asia seperti di Indonesia dan Thailand berbeda, karena menggunakan platform yang sama dengan Vios atau Yaris sedan.

VW ID.4 dipilih sebagai Mobil Terbaik Dunia 2021 oleh 93 jurnalis internasional terkemuka dari 28 negara yang menjadi panel juri World Car Awards.

Kendaraan yang memenuhi syarat untuk penghargaan Mobil Dunia Tahun Ini harus diproduksi dalam volume setidaknya 10.000 unit/tahun. Persyaratan lainnya yaitu mobil tersebut harus memiliki harga di bawah harga mobil mewah di pasar utamanya, dan harus dijual di setidaknya dua besar pasar di dua benua terpisah antara 1 Mei 2020 hingga 1 Mei 2021.


Tags Terkait :
Volkswagen ID.4
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Daftar Harga
Daftar Harga Mobil Sport 2 Pintu di Bawah RP 1 Miliar (Maret 2020)

Sejumlah mobil 2 pintu yang rata-rata menawarkan performa mesin yang mantap, ternyata ada yang masih di bawah Rp 1 miliar.

5 tahun yang lalu


Berita
Inilah Pilihan Mobil Sedan '2 Pintu' Yang Paling Terjangkau di Indonesia

Mencari mobil coupe nan sporty yang menganut 2 pintu? Berikut adalah pilihannya.

8 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (November 2020)

Sesuai dengan namanya yang memiliki arti ‘mobil rakyat’, Volkswagen menghadirkan berbagai produknya yang dibanderol dengan harga yang lebih terjangkau ketimbang pabrikan Jerman lainnya.

5 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga VOLKSWAGEN Terbaru (Juli 2020)

Sesuai dengan namanya yang memiliki arti ‘mobil rakyat’, Volkswagen menghadirkan berbagai produknya yang dibanderol dengan harga yang lebih terjangkau ketimbang pabrikan Jerman lainnya. 

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ford Siap Kolaborasi Dengan BYD Demi Pasokan Baterai Mobil Hybrid Mereka

Ford Motor Company dikabarkan tengah bernegosiasi dengan BYD untuk menjalin kemitraan terkait pasokan baterai.

1 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Mitsubishi Eclipse Cross (Euro NCAP)

Mitsubishi Eclipse Cross telah menjalani tes tabrak yang dilakukan oleh ASEAN NCAP. Begini hasilnya.

Crash Test | 3 jam yang lalu


Berita
Fasilitas Tes BYD Terbaik dan Terlengkap di Cina. Raih Rekor Dunia

desk

11 jam yang lalu


Berita
BYD Segera Luncurkan Denza B5 di Indonesia. SUV Premium Bermesin PHEV

ddesk

12 jam yang lalu


Berita
Pabrik BYD Start Produksi Kuartal l Tahun Ini Di Subang

BYD kejar target, produksi pertama menggelinding dari pabrik kuartal pertama 2026 ini.

12 jam yang lalu