Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Bocoran Ubahan Toyota Veloz GR Sport, Lebih Mahal dan Dijual Bulan Ini

Toyota segera melengkapi line up Avanza dan Veloz mereka dengan menambahkan varian GR Sport. Berikut bocoran harga dan ubahannya.
Berita
Minggu, 8 Agustus 2021 14:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Toyota sebentar lagi akan melengkapi line up Avanza dan Veloz mereka dengan varian GR Sport yang diposisikan sebagai pengganti varian TRD Sportivo.

Seperti kita ketahui bahwa GR Sport adalah penamaan varian yang lebih sporty untuk keluarga baru dari mobil-mobil Toyota. GR Sport juga sudah hadir di Yaris, dan memiliki performa yang jauh lebih baik dari varian standar.

Namun demikian untuk Avanza dan Veloz kali ini, dipastikan tidak menawarkan mesin baru dan setingan anyar untuk mendongkrak performanya. Melainkan hanya ubahan pada kosmetik dan ubahan warna interior.

“Untuk Veloz GR Sport paling lengkap, dan harganya ada peningkatan yang lumayan banyak. Lebih dari Rp 8 juta,” ucap tenaga penjual di dealer Auto2000.

Sebagai patokan, kini harga Veloz untuk 1.3 M/T dijual Rp 212,9 juta, 1.3 A/T Rp 223,7 juta dan 1.5 A/T dibanderol Rp 235,3 juta.

Dari bocoran yang kami dapat, untuk tipe GR Sport pada Avanza akan dikenakan kenaikan mencapai Rp 4-8 juta, sementara untuk Veloz di atas Rp 8 juta. Meski begitu, penambahan tersebut dipastikan hanya berupa penambahan body kit, desain pelek dan stiker..


Tags Terkait :
Toyota Veloz GR Sport
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Melihat Langsung Proses Perakitan Baterai Hybrid Toyota

Untuk pertama kalinya kami menyaksikan langsung proses perakitan baterai mobil di Indonesia. Ini pengalaman kami di pabrik Toyota.

1 hari yang lalu

Berita
Ternyata Ini Perbedaan Penggerak Antara Toyota Yaris Cross Dengan Veloz Hybrid

Toyota Veloz HEV alias Veloz bermesin hybrid baru saja melakukan debutnya pada penghujung tahun 2025 lalu melalui ajang Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ini Bedanya dengan Yaris Cross hybrid.

1 hari yang lalu


Berita
Menjajal Lini Lengkap Kendaraan Hybrid Toyota Di Lombok NTB

Dengan mengusung tema “Exciting Journey Toward The Future”, PT Toyota-Astra Motor (TAM) mengajak 48 jurnalis nasional merasakan langsung performa jajaran Hybrid Electric Vehicle

1 hari yang lalu


Berita
Selain Mesin, Veloz Hybrid Andalkan Fitur Baru

Toyota Veloz Hybrid resmi debut dunia tepatnya di Gaikindo Jakarta Auto Week 2025. Ada fitur yang membuatnya menarik.

2 hari yang lalu


Terkini

Berita
Ini Rahasia Mengapa Mobil BYD Bisa Sangat Murah, Kami Intip Ke Pabriknya

BYD memiliki pabrik megah di Zengzhou. Kami berkesempatan melihat langsung.

1 jam yang lalu


Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

2 jam yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

3 jam yang lalu


Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

12 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

16 jam yang lalu