Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

VW Group Bakal Lepas Kepemilikan Bugatti?

Merek Bugatti yang berada di bawah payung Volkswagen Grup dikabarkan akan segera dijual kepada pengusaha asal Kroasia, Mate Rimac.
Berita
Senin, 21 September 2020 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Merek Bugatti yang berada di bawah payung Volkswagen Grup dikabarkan akan segera dijual kepada pengusaha asal Kroasia, Mate Rimac. Dikutip dari Motor1 (20/9), info ini didapat dari sumber-sumber terdekat dari pihak Rimac.

Disebutkan penjualan Bugatti ke Mate Rimac akan dibahas oleh komite Volkswagen tahun ini. Namun begitu, beberapa pihak dari Bugatti, Mate Rimac dan Volkswagen menolak untuk berkomentar.

Mate Rimac sudah dekat dengan bisnis otomotif, ia mengembangkan perusahaan Rimac Automobili tahun 2009 lalu membangun mobil listrik. Rimac telah mengembangkan platform supercar listrik, yang ia pasok ke produsen mobil lain, termasuk Automobili Pininfarina.

Dalam perjalanannya, kedekatan VW juga sudah terjalin. Produsen Porsche tertarik dengan Rimac. Porsche tercatat membeli saham Rimac untuk mengembangkan mobil listrik Porsche. Pada tahun 2018, Porsche mengakuisisi sepuluh persen saham di Rimac Automobili. Pada 2019, mereka membeli 5,5 persen lagi.

Selain itu, terdengar kabar pula bahwa VW Group tidak lagi tertarik untuk menggelontorkan uang ke Bugatti setelah kepergian Ferdinand Piech dari pada 2015.

Namun seperti Dikutip dari CarMagazine (20/9), semua sumber daya harus dicurahkan untuk mendanai program investasi besar-besaran di masa depan otomotif, yakni elektrifikasi, digitalisasi, dan mengemudi otonom.


Tags Terkait :
Bugatti VW Group
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Kapal Penggangkut Mobil Volkswagen Group Terbakar. Nasib Ribuan Mobil Tidak Diketahui

Dalam manifest pengiriman setidaknya terdapat 1.100 unit Porsche, 186 Bentley, dan sisanya adalah produk Volkswagen, Audi, Lamborghini dan Bugatti.

3 tahun yang lalu


Berita
VW Group Bakal Lepas Kepemilikan Bugatti?

Merek Bugatti yang berada di bawah payung Volkswagen Grup dikabarkan akan segera dijual kepada pengusaha asal Kroasia, Mate Rimac.

5 tahun yang lalu


Berita
Harus Bayar Denda Skandal, VW Bisa Jual Merek Naungannya

VW harus mencari alternatif pendanaan untuk membayar denda besar skandal nanti. Opsinya dengan menjual saham atau aset perusahaan seperti merek di bawah naungannya.

10 tahun yang lalu


Berita
Audi Bakal Caplok Bentley Dalam Waktu Dekat

Anak perusahaan VW, yakni Audi bakal mengambil alih Bentley.

5 tahun yang lalu


Berita
Daftar Mobil Baru Di Frankfurt Motor Show 2015

Tak kurang 60 mobil terbaru hadir di hajatan Frankfurt Motor Show. Apa saja?

10 tahun yang lalu

Berita
Pabrik Vacuum Cleaner Asal Cina Rilis Mobil Bertenaga 1.876 HP

Pabrikan penyedot debu asal Tiongkok, Dreame, resmi memamerkan mobil pertamanya di ajang CES 2026.

1 hari yang lalu

Berita
Siapa Sangka, Mobil Brand Cina Inipun Ada Kloningannya!

Mobil asal Cina memang terkenal dengan desainnya yang bisa dikatakan tidak original atau bahkan meniru dari model-model mobil ternama dunia.

1 tahun yang lalu

Berita
Tourbillon, Mobil Hybrid Pertama Dari Buggati Dengan Letupan Daya 1.700an Hp

Menggunakan mesin V16 8,3 liter dan tiga motor listrik

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Mazda Perkenalkan Warna Baru, All New CX-5 Yang Pertama Tampil

Warna Navy Blue Mica akan dilaburkan pertama kali pada CX-5.

9 jam yang lalu


Berita
Kia Indonesia Mungkin Jual Kia Tasman Di Indonesia, Lawan Hilux

Kia Tasman diesel dibidik menjadi kandidat untuk masuk Indonesia. Simak bocorannya.

10 jam yang lalu


Berita
Kia Carens Facelift Diperkenalkan, Menandai Babak Baru Brand Kia di Indonesia

Kia Carens Facelift membuka era baru Kia di Indonesia.

12 jam yang lalu


Berita
Sebelum Lebaran 2026 SPBU Swasta Bisa Jualan BBM Lengkap Lagi

Khusus solar akan diwajibkan pakai produk hasil kilang Pertamina.

14 jam yang lalu


Berita
Ternyata Toyota Yaris 2026 Masih Ada, Ini Pembaruannya

Hadir dengan desain lebih sporty ditambah fitur-fitur termutakhir. Berikut ubahan yang terjadi di Yaris terbaru.

15 jam yang lalu