Beranda Berita

Menerka Invasi Mobil Merek Baru di Indonesia

Berita
Senin, 23 Maret 2020 13:00 WIB
Penulis : Ahmad Biondi
Berita - Menerka Invasi Mobil Merek Baru di Indonesia


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Morris Garage atau yang lebih akrab disebut MG Motors tercatat memiliki investasi cukup besar untuk pasar di India. Hal ini membuatnya terlihat jor-joran pada tahun 2020, di mana mereka juga sebentar lagi bakal mulai menjual produknya di Indonesia.

Saat ini, pabrik yang mereka miliki, dapat mencatatkan produksi tahunan mencapai 80.000 unit, dan kabarnya bakal segera ditingkatkan menyusul peredarannya di negara lain.

BACA JUGA

Foto - Menerka Invasi Mobil Merek Baru di Indonesia

Foto: Suryo - India

Seperti dilansir Indianautosblog.com, saat ini MG akan merilis Hector yang tampil dengan kabin tiga baris, bisa dibilang sangat mirip dengan Almaz saat ini. Kemudian MG juga tengah mempersiapkan Gloster dengan ukuran yang lebih besar dari Hector, lalu mereka juga telah memproduksi sebuah EV alias mobil listrik termasuk MG E200.

Dan yang paling menarik, mereka juga disebutkan bakal melansir sebuah MPV besar pesaing Sedona yang bernama G10, rencananya akan diluncurkan akhir tahun ini.

Jika semuanya akan langsung dipasarkan di Indonesia, maka tidak menutup kemungkinan produk yang dijual MG di sini akan sangat bervariasi.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
MG Morris Garage
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Mudik Lebaran 2025
Artikel Terkait


Berita
MG Motor Siapkan SUV Baru Untuk Pasar Indonesia, Intip Bocorannya

5 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Di IIMS 2024 MG Bakal Andalkan Station Wagon EV Terbarunya, Berikut Bocorannya

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
MG Motor Perkenalkan Mobil Listrik Hatchback Bernama MG 4

2 tahun yang lalu


Berita
Intip Spesifikasi MG ZS EV, SUV Listrik Perdana Dari Morris Garages

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
New Xpander Diklaim Cocok Untuk Mudik Sekeluarga Karena Hal-Hal Ini

2 jam yang lalu


Berita
Cari BBM RON 92 Berkualitas Di Pelosok? Pom Ini Siapkan 2.000 Titik SPBU Mini Di Berbagai Daerah Di Pulau Jawa

3 jam yang lalu


Bus
Kemenhub Berangkatkan Dua Bus Mudik Khusus Penyandang Disabilitas

4 jam yang lalu


Berita
Ini Alasan Fitra Eri Memilih BMW i5 eDrive40 Dalam Mudik In Style 2025

4 jam yang lalu


Berita
Ganjil-Genap Tak Berlaku Di DKI Jakarta, Catat Tanggalnya

5 jam yang lalu