Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Harga Ford Ranger Terbaru di Indonesia Tersibak

Hadirnya kembali merek Ford di Indonesia seakan bukan menjadi gosip semata.
Berita
Jumat, 3 Januari 2020 14:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Hadirnya kembali merek Ford di Indonesia seakan bukan menjadi gosip semata. Setelah kabarnya beredar di dunia maya dan konfirmasi salah satu pramuniaga RMA Group, kali ini harga produknya terkuak.

Dilansir dari akun Instagram bernama @mrizki13, salah satu dealer RMA Group siap beroperasi. Tak hanya itu, terdapat spanduk yang berisikan produk yang disinyalir bakal dijajakan di dealer tersebut.

Jika diperhatikan secara seksama, spanduk tersebut bertuliskan Ford Ranger dijual mulai dari Rp 385 juta. Sementara produk lainnya, yakni Mahindra Scorpio dipasarkan dengan harga Rp 245 juta.

Sebelumnya, merek Ford telah hengkang secara tiba-tiba pada tahun 2016 silam. Sejak saat itu, RMA Group merupakan pihak yang menangani layanan purnajual merek asal Amerika Serikat tersebut di Indonesia.

Beberapa waktu lalu, RMA Group telah mendatangkan merek India di Indonesia, yakni Mahindra. Tampaknya APM tersebut berkonsentrasi pada segmen mobil komersial di tanah air.


Tags Terkait :
Ford RMA Ranger Dealer
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Pikap
Mencoba Keganasan Ford Ranger Raptor 3.0 V6 Di Lintasan Offroad

Performanya pas untuk 'dua alam' yang bisa simultan disesuaikan dengan hanya menekan tombol-tombol

1 hari yang lalu


Berita
Rayakan HUT Ke 25, Ford Indonesia Janjikan Tambah Dealer Dan Tingkatkan After Sales

Hari ini Ford Indonesia merayakan eksistensinya di pasar Indonesia yang sudah mengijak 25 tahun. Ada semangat baru yang mereka jalankan ke depan.

2 minggu yang lalu


Pikap
Tidak Seperti Dulu, Ford Jamin Purna Jual Everest Dan Ranger Aman Di Indonesia

Untuk lebih menjamin kepastian soal biaya, standar suku cadang, dan proses pelayanan.

1 bulan yang lalu


Pikap
Ford Sediakan Skema Sewa Untuk Pemakaian Di Area Tambang

Termasuk juga bagi yang berminat dengan kendaraan Mahindra.

2 bulan yang lalu


Berita
Ford Bikin Program Servis Ramadan, Diskon Service Hingga Pembelian Mobil "Bebas Bunga”

Ada juga paket pembelian unit baru dengan paket spesial

8 bulan yang lalu


Berita
Meski Dijual Lebih Mahal, Namun Ford Everest Tetap Pede Lawan Fortuner Berkat Fitur-Fitur Ini

Ford Everest dijual dengan harga lebih mahal ketimbang para pesaingnya. Tapi beberapa fitur yang mereka miliki membuatnya percaya diri.

1 tahun yang lalu

Berita
Mudik Pake Ford Tetap Aman, Ada 7 Titik Posko Mudik Yang Menyediakan Service n Spare Part

Ford RMA Indonesia tetap memberikan kemudahan untuk para konsumen yang ingin mudik menggunakan mobil Ford.

1 tahun yang lalu


Berita
Ford Indonesia Akan Pasarkan Model Selain Ranger Dan Everest?

Selaku pemegang merek Ford di Indonesia, RMA Indonesia menceritakan tentang populasi mobil mereka paling banyak di pulau ini.

2 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Holiday In Style 2025, Solusi Pintar Plesiran Dengan BAIC BJ30e

BAIC BJ30e merupakan mobil SUV yang tangguh di segala medan dan dijual dengan harga yang terjangkau.

10 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Akui Akan Luncurkan SUV Baru Di 2026, Pajero Atau Pajero Sport?

“Kami akan meluncurkan SUV off-road baru pada tahun 2026 ini,” ungkap Presiden Mitsubishi Motor Corporation, Takao Kato.

10 jam yang lalu


Berita
Sailun Group Gedor Ke Semua Segmen Ban Di Indonesia

Kapasitas terpasang pabrik baru besarnya jutaan unit per tahun untuk membuat ban kendaraan penumpang sampai alat berat.

11 jam yang lalu


Berita
Chery Buka Pemesanan Untuk Fulwin T9L, Simak Spesifikasinya Sebelum Dijual Di Indonesia

Chery segera menjual Fulwin T9L. Mobil ini kemungkinan juga masuk pasar Indonesia, mengingat Chery memiliki banyak line up SUV.

12 jam yang lalu


Berita
Changan Punya Komitmen Jangka Panjang Di Indonesia

Changan bakal investasi besar di Indonesia dengan menghadirkan beragam line up dan pabrik perakitan.

15 jam yang lalu