Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

BMW M235i Gran Coupe Gagal Tes Moose?

BMW M235i hanya bisa melahap lintasan dengan kecepatan maksimal 68km/jam dari 70km/jam batas yang ditentukan.
Berita - Sabtu, 8 Agustus 2020 13:15 WIB
Penulis : Suryo Sudjatmiko


Tes Moose menjadi salah satu tes handling unik yang bertujuan untuk menguji kemampuan handling dan menghindar sebuah mobil. Ternyata tes ini semakin banyak dilakukan terutama pada mobil yang dipasarkan di Eropa.

Salah satunya adalah BMW M234i Gran Coupe yang merupakan kendaraan yang terjun di segmen mobil kompak premium. Mobil yang dirancang untuk jadi seteru Mercedes Benz CLA ternyata mengalami kesulitan untuk melampaui tahapan-tahapan yang menjadi standar test yang pertama kali dilakukan di Swedia itu.

Seperti dilansir autoevolution.com, BMW kompak ini baru bisa melalui lintasan tanpa menjatuhkan kerucut baru baru bisa terlaksana saat kecepatan diturunkan hingga 68 km/jam dan hal ini bisa dikatakan sebagai kegagalan.

BACA JUGA

Hasil buruk ini ternyata dialami oleh VW Golf dan juga CLA. Bahkan keduanya hanya bisa melintas handicap tes moose pada kecepatan 66 km/jam.

Sedangkan standar yang ditetapkan pada tes moose ini dipatok di angka minimal 70km/jam.


Tags Terkait :
BMW Test Moose
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
BMW M4 Competition Payah Hadapi Moose Test

3 tahun yang lalu


Berita
Mitsubishi Triton Ungguli BMW M235i Grand Coupe di Moose Test

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Handling Mobil Listrik Ini Apakah Lebih Baik Saat Lakukan Moose Test?

4 tahun yang lalu


Berita
BMW M235i Gran Coupe Gagal Tes Moose?

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
MINI Aceman Segera Masuk Indonesia, Ini Detailnya

1 minggu yang lalu


Berita
BMW Indonesia Luncurkan i5 Touring, Mobil Estate Listrik Pertama Di Kolong Jagad

1 bulan yang lalu


Berita
Inilah 5 Mobil Termahal di BCA Expo 2024, Harganya Miliaran

2 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Mercedes-Benz E-Class W214

Crash Test | 3 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Diklaim Lebih Aman, Baterai UABS Resmi Diproduksi Di Indonesia

6 jam yang lalu


Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

10 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

16 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

20 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

22 jam yang lalu