Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mudik in Style 2019: Peugeot 3008 Menuju Puncak. Berapa Konsumsi BBM-nya?

Berita
Jumat, 7 Juni 2019 14:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Peugeot 5008 menjadi salah satu line up yang ada dalam Mudik in Style 2019. SUV buatan Prancis ini dikendarai oleh Hieronimus Girindra yang keserahirannya memangku jabatan Pemimpin Redaksi OtoRider.

Walau kesehariannya lebih sering berkutat dengan urusan roda dua, namun dalam keikutsertaannya dalam #mudikinstyle2019 kali ini ia sangat terkesima dengan SUV berlogo singa tersebut. Apalagi kalau bukan karena desain dan beragam fitur 5008 tersebut.

BACA JUGA

Obyek wisata di daerah Puncak, Bogor pun jadi tujuan Manut sekeluarga dengan SUV warna hitam ini. Dengan modal dapur pacu bertipe bensin dengan kubikasi 1.600 cc, terbilang cukup untuk membawa Pemred OtoRider menanjak ke Puncak.

"Saat berangkat dari rumah konsumsi BBM rata-ratanya terbaca di angka 17 kilometer per liter. Namun setelah kena macet di Puncak, balik ke arah Jakarta konsumsi-nya menjadi 13 kilometer per liter," seru Manut yang jalan-jalan pada sebelum malam takbiran kemarin (4/6).

Mesin Peugeot sendiri berkapasitas bersih 1.598 cc plus memiliki sokongan turbo tercatat mampu merilis tenaga 165 dk. Sementara torsi puncak yang mampu dikail SUV ini sebesar 240 Nm. Seluruh tenaga tersebut disalurkan ke roda depan. 
 


Tags Terkait :
Mudik 2019 Lalulintas Lebaran 2019 Mudik In Style 2019 Peugeot 3008
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Banyak Lewat Tol, Jangan Lupa Periksa Komponen ini

5 tahun yang lalu


Tips
7 Hal Wajib Diperhatikan Pada Mobil Untuk Mudik

5 tahun yang lalu


Tips
Susunan Bangku Standar Mobil Adalah yang Teraman, Bukan Pakai Kasur

5 tahun yang lalu


Tips
Ini yang Wajib Diwaspadai Saat Diberlakukan One Way dalam Perjalanan Mudik

5 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Beroperasi Akhir April

8 jam yang lalu


Tips
Inilah Biaya Service Ringan Mobil Suzuki Beragam Model

10 jam yang lalu


Berita
Volvo XC90 Facelift Resmi Dijual Rp 2,75 Miliar Di Indonesia, Simak Spesifikasinya

10 jam yang lalu


Berita
Dibanderol Rp 2,389 Miliar Di Indonesia, Inilah Kehebatan Jeep Wrangler Rubicon Yang Baru

11 jam yang lalu


Berita
Isuzu Mu-X Facelift Sudah Rilis Di Filipina, Indonesia Kapan?

13 jam yang lalu