Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Mazda CX-30 Resmi Melantai Di Geneva Motor Show 2019

Berita
Selasa, 11 Juni 2019 09:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


Mazda CX-30 resmi melantai pada ajang Geneva Motor Show 2019.  Seperti dikutip dari Autotrader.com (10/6), model ini bukanlah penerus dari Mazda CX-3, melainkan mengisi kekosongan antara Mazda CX-3 dan CX-5.

Dari segi eksteriornya, tampak model ini mengusung bahasa desain Kodo terbaru. CX-30 terlihat seperti Mazda CX-3 namun dengan dimensi yang sedikit melar.

BACA JUGA

Sementara di bagian interiornya, CX-30 menggunakan desain interior yang hampir serupan dengan Mazda3 generasi terbaru yang baru saja diluncurkan di Amerika Serikat dan Filipina. Fitur-fitur pun tampak tidak memiliki perbedaan yang signifikan dengan Mazda3, hanya saja konsumen mendapatkan pilihan 8 atau 12 buah untuk speakernya.

Di balik kap mesinnya, CX-30 dipersenjatai oleh jantung pacu berkapasitas 2.000 cc SkyActiv-X yang sanggup menghasilkan daya sebesar 186 dk. Mesin tersebut berpadu dengan transmisi 6 percepatan otomatis berpenggerak roda depan.

Untuk pasar Eropa, Mazda CX-30 diperkirakan akan dipasarkan mulai tahun 2019 ini. Sementara untuk pasar Amerika Serikat, adik dari CX-5 ini disinyalir bakal dijual kepada publik pada tahin 2020 mendatang.


Tags Terkait :
Mazda CX-30
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Serba-Serbi Berkendara Di Musim Hujan
Artikel Terkait


VIDEO: Crash Test Subaru Crosstrek (Euro NCAP)

Crash Test | 1 bulan yang lalu


VIDEO: Crash Test Mazda CX-30 2019 (Euro NCAP)

Crash Test | 4 tahun yang lalu


Berita
Dealer Baru Mitsubishi Berdiri di Jaksel. Siap Servis 28 Mobil/Hari

4 tahun yang lalu


VIDEO: Crash Test Subaru XV 2017 (Euro NCAP)

Crash Test | 6 tahun yang lalu


Terkini

Mobil Listrik
2024 KIA EV Day: KIA EV5 Pernah Disebut Sebagai Kandidat SUV Yang Bakal Masuk Indonesia

1 jam yang lalu


Truk
Truk Listrik BYD Akan Mendarat Pertama Di Singapura

4 jam yang lalu


VIDEO: Crash Test Chery Omoda E5 (ANCAP)

Crash Test | 5 jam yang lalu


Berita
Alasan Hyundai Lebih Pilih Kembangkan Ioniq 5 Versi N Dibanding Ioniq 6

6 jam yang lalu


Bus
Higer Rilis Bus Berteknologi Huawei

7 jam yang lalu