Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Komunitas Suzuki Ertiga Berikan Bantuan Langsung Pada Korban Tsunami Selat Sunda

Berita
Kamis, 10 Januari 2019 06:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Komunitas Ertiga Club Indonesia (ErCI) regional Lampung bersama PT Persada Lampung Raya (PLR), dealer resmi Suzuki menggelar aksi kepedulian untuk korban tsunami Selat Sunda di Lampung dan Banten. Aksi kepedulian tersebut dilakukan dengan memberikan bantuan berbagai kebutuhan untuk para pengungsi korban tsunami.

Maulidasari selaku Branch Manager PT PLR menjelaskan, Suzuki Lampung turut merasakan duka yang dialami korban bencana tsunami di Lampung dan Banten. Untuk meringankan beban masyarakat yang terkena musibah, pihaknya membuat gerakan sosial kemanusiaan bersama komunitas ErCI.

BACA JUGA

“Untuk korban tsunami di Lampung Selatan kami memberikan bantuan berbagai kebutuhan seperti sembako, alas tidur, selimut, obat-obatan, makanan ringan, hingga pakaian layak pakai yang dikumpulkan dari karyawan Suzuki dan Hino Hino Persada Lampung Raya dan anggota ErCI Lampung,” kata Mauli, Kamis (3/1).

Sementara itu, Ketua ErCI Regional Lampung, Eko Yudho Heriyanto, mengatakan bantuan berupa logistik langsung diserahkan kepada ribuan pengungsian di Desa Way Muli dan Kunjir, Lampung Selatan.

“Semua ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama dan wujud rasa berbelasungkawa atas musibah yang terjadi. Semoga korban diberikan ketabahan dan kesabaran,” tukasnya.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Suzuki Ertiga Komunitas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Suzuki eVX Bakal Debut Global, Kapan Masuk Indonesia?

3 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUZUKI Terbaru (September 2024)

2 bulan yang lalu


Berita
Ini Tanggapan Suzuki Terhadap Insentif Mobil Hybrid Yang Dicabut Pemerintah

3 bulan yang lalu


Berita
Ini Tanggapan Suzuki Melihat Persaingan Mobil Listrik Saat Ini, 'Tidak Perlu Buru-Buru'

3 bulan yang lalu


Tips
Beda Dengan Hybrid Brand Lain, Merawat Suzuki Hybrid Ternyata Lebih Mudah

4 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Ignis Disuntik Mati Di Indonesia

4 bulan yang lalu


Berita
Suzuki Indonesia Tak Terpengaruh Tutupnya Pabrikan di Thailand

5 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUZUKI Terbaru (Mei 2024)

6 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

22 menit yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

1 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

2 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

4 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

13 jam yang lalu