Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Kerennya Touring Wisata Sejarah Komunitas Trailblazer & Colorado

Komunitas ini melakukan perjalanan yang penuh historis dan tentunya sarat akan manfaat pendidikan sejarah.
Berita - Kamis, 19 September 2019 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Komunitas yang menaungi pemilik SUV dan double cabin bermerek Chevrolet ternyata sangat berjiwa nasionalis. Hal ini terbukti dari suksesnya pelaksanaan napak tilas sejarah perintis kemerdekaan yang dilakukan komunitas ini.

Perjalanan ‘Napak Tilas Sejarah Indonesia’ yang dilaksanakan oleh komunitas pecinta Chevrolet dimulai pada hari Sabtu, 17 Agustus 2019 hingga Minggu, 18 Agustus 2019 lalu. Puluhan Chevrolet Colorado dan Trailblazer jalan beriringan mengantarkan komunitas pecinta Chevrolet berkunjung ke tempat-tempat bersejarah, dimulai dari Rumah Sejarah Rengasdengklok, Jawa Barat yang menjadi tempat singgah Soekarno dan Hatta.

BACA JUGA

Setelahnya, perjalanan berlanjut ke titik-titik bersejarah lainnya antara lain Monumen Kebulatan Tekad atau dikenal juga sebagai Tugu Proklamasi, serta Monumen Rawagede, sebuah monumen untuk mengenang peristiwa tragis di Rawagede yang mengilhami Chairil Anwar menciptakan karya puisi terkenal “Antara Karawang Bekasi”.

“Touring telah menjadi agenda rutinitas yang selalu kami lakukan setiap bulannya sebagai sarana untuk berkumpul bersama keluarga dan anggota komunitas kami sekaligus menjajal kendaraan Chevrolet untuk mengujungi tempat-tempat unik. Melalui kesempatan ini, kami ingin menanamkan rasa cinta terhadap Indonesia sejak dini kepada anak dan keluarga kami diantaranya dengan mengenal situs-situs bersejarah bangsa Indonesia, termasuk yang berkaitan dengan proklamasi kemerdekaan Indonesia,” ujar Dandi Birdy, selaku salah satu penggagas kegiatan ini.


Tags Terkait :
Chevrolet Trailblazer Colorado Komunitas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Hyundai dan GM Kolaborasi Untuk Membuat Mobil Listrik, Berikut Faktanya

1 bulan yang lalu


Berita
Daftar Harga SUV Ladder Frame Terbaru (Mei 2024)

5 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Semua Mobil Listrik General Motors Nantinya Bakal Pakai Baterai Dari Samsung

8 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUV Ladder Frame (September 2023)

1 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Chevrolet Trailblazer, SUV Legendaris Kini Bertenaga Listrik

1 tahun yang lalu


Berita
Cadillac Lyriq SUV Listrik Mewah Segera Diluncurkan, Simak Bocorannya

1 tahun yang lalu


Berita
Perbandingan Harga Ford Everest Dengan Rival Di Segmennya

1 tahun yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUV Ladder Frame (Januari 2023)

1 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Melihat Lebih Dekat Suzuki eVitara, Calon Rival Hyundai Kona Electric

2 jam yang lalu


Komparasi
BAIC BJ80 Vs Mercedes-Benz G-Class. Seberapa Mirip Dimensi Dan Spesifikasinya?

8 jam yang lalu


Berita
Suzuki eVitara Debut Dunia, Versi Nyata Dari eVX Concept

12 jam yang lalu


Berita
Tak Cuma Buat Angkut Barang, Hilux Rangga Juga Bisa Jadi Mobil Balap

14 jam yang lalu


Berita
Ingin Menyewa Mobil di Thailand? Butuh Persyaratan Ini, dan Segini Biaya Sewanya

1 hari yang lalu