Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Inden Wuling Almaz Mengular!

Almaz nampaknya jadi SUV yang banyak diperbincangkan pada awal tahun 2019.
Berita
Sabtu, 13 April 2019 09:00 WIB
Penulis : Brian


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Wuling Almaz sepertinya menjadi SUV yang banyak diperbincangkan pada awal tahun 2019. Kemunculannya di pasar otomotif tanah air pun disambut baik oleh para konsumen. Hal tersebut terbukti melalui pemesanan Wuling Almaz yang telah mencapai lebih dari 2.000 unit.

"Almaz SPK sudah 2.000 an lebih lah ya, jadi respon konsumen Indonesia terhadap Almaz ini sebenernya cukup positif," ujar Brand Manager Wuling Motors, Dian Asmahani di Jakarta, Kamis lalu (11/4).

Foto: Brian

Dirinya mengaku cukup terkejut atas respon pasar terhadap Wuling Almaz, bahkan pemesanannya terbilang membuat inden yang mengular alias banyak bukan main. "Kemarin wholesales Februari sudah 500 unit, Maret 390-an unit, itu sudah dikirim ke konsumen. Kami dari pihak APM berusaha untuk mengantarkan produk secepatnya," ungkap Dian.

Saat ditanyakan estimasi waktu inden mobil SUV tersebut, DIan tidak dapat memastikan. Menurutnya, berapa lama konsumen mendapatkan produk tersebut tergantung pada nomor urut yang didapatkan.

"Tergantung nomor antriannya, karena sekarang sudah 800-an unit lebih yang dikirim. SPK masih ada 1.000 lagi yang masih belum terkirim. Kami bertahap dan tetap berusaha secepatnya untuk sampai ke konsumen," jelas Dian.


Tags Terkait :
Wuling Almaz
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Komparasi
Komparasi Spek MG ZS VS DFSK Glory 580

Keduanya bersaing dengan label sebagai SUV termurah di tanah air. Mana yang memiliki spesifikasi lebih menonjol?

5 tahun yang lalu


Komparasi
Komparasi Spek DFSK Glory i-Auto VS Wuling Almaz

Keduanya berasal dari Tiongkok dan dipersenjatai fitur berlimpah. Lantas, mana yang lebih menarik untuk dimiliki?

5 tahun yang lalu


Berita
Wuling Masuki Lapangan Hijau di Bali

Sesama 'anak baru' di masing-masing industri, Wuling dan Bali United berkolaborasi untuk sama-sama mengukir prestasi.

5 tahun yang lalu


Komparasi
Adu Irit Almaz VS Glory 580

Kedua SUV asal Tiongkok ini mengandalkan mesin turbo yang disandingkan dengan transmisi CVT. Siapa unggul dalam hal konsumsi bahan bakar di dalam kota maupun luar kota?

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

1 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

2 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

5 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

5 jam yang lalu


Bus
Ekspor Perdana Mercedes-Benz OH 1626 L Euro 5 Rakitan Cikarang Ke Thailand

Mewujudkan tekad menjadikan Indonesia sebagai pusat manufaktur bus di wilayah Asia Tenggara dengan standar bus Eropa

6 jam yang lalu