Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Perkiraan Akselerasi dan Konsumsi Bahan Bakar Datsun Cross

Berita
Selasa, 30 Januari 2018 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Datsun Cross kini menjadi produk paling baru dari Datsun Indonesia. Mobil yang basisnya diambil dari Datsun Go+ ini juga menggendong unit mesin berkode HR12DE berkapasitas 1.200 cc tiga silinder bertenaga 68 ps dengan torsi 104 Nm. Ini adalah figur angka yang sama dengan Go+.

Untuk bobotnya, Go+ memiliki berat kotor mencapai 812 kg. Namun pihak Datsun sampai saat ini belum menyampaikan berapa bobot dari Datsun Cross. Tapi dengan basis mobil serta mesin yang juga sama, diperkirakan konsumsi bahan bakarnya serta performa akselerasinya juga tidak akan berbeda jauh dengan Datsun Go+.

BACA JUGA

Untuk Datsun Go+, kemampuan berakselerasinya dari 0 ke 100 km/jam untuk varian transmisi manual 5 percepatan adalah 13,3 detik.

Sedangkan untuk konsumsi bahan bakarnya, Datsun Go+ dalam pemakaian dalam kota dengan kecepatan rata-rata 22 km/jam mampu mencatatkan 13,3 km/liter dan pemakaian di tol dengan kecepatan rata-rata 90 km/jam adalah 19,8 km/liter.

Namun sayangnya saat OtoDriver melakukan pengetesan ini, memang Datsun belum menghadirkan versi transmisi CVT. Untuk versi CVT ini juga mesinnya diklaim memiliki tenaga lebih besar yaitu 78 ps namun torsinya masih sama yaitu 104 Nm.

Tunggu ulasan OtoDriver mengenai Datsun Cross bertransmisi CVT jika kami sudah mendapatkan unit tesnya.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Datsun Cross Go+
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Honda Siapkan ZR-V Untuk Masuk Trend Crossover Mungil

3 tahun yang lalu


Berita
Nissan Magnite Meluncur Desember. Harga Lebih Ringan Dari Kia Sonet?

4 tahun yang lalu


Used Car
Pingin Mobkas Harga Ekonomis? Datsun Bisa Jadi Pilihan Menarik.

4 tahun yang lalu


Berita
Nissan Magnite Berpeluang Jadi Rival Berat Rocky-Raize

4 tahun yang lalu


Berita
Corolla Cross, Jadi Mobil Keempat Di Indonesia Yang Usung Nama 'Cross'

4 tahun yang lalu

Berita
Pabrik Nissan Indonesia Tutup, Konsumen Tak Usah Khawatir

4 tahun yang lalu

Berita
Renault Climber Resmi Meluncur, Jauh Lebih Murah Dari Suzuki Ignis

4 tahun yang lalu


Car Care
Mengetahui Biaya Merawat Datsun Cross Sampai 100.000 KM

4 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Tujuh Terminal Bus AKAP Di Jakarta Mulai Padat

9 jam yang lalu


Berita
Catat, Ini Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa

14 jam yang lalu


Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

15 jam yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

16 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

18 jam yang lalu