Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda / Berita

Mau Coba Audi dan VW Hari Ini? Di Sini Lokasinya

Segera merapat ke daerah BSD, Tangerang Selatan jika mau mencoba beragam produk Volkswagen dan Audi terbaru.
Berita - Minggu, 25 Februari 2018 11:00 WIB
Penulis : Aditya Widiutomo


PT Garuda Mataram Motor menggelar acara test drive untuk umum melalui acara bertema “Audi & VW Offensive SUV” bertempat di AEON Mall, BSD City, Tangerang. Anda bebas mencoba berbagai mobil VW dan Audi yang tersedia di hari ini mulai pukul 10:00 hingga 20.00.

“Audi & VW Offensive SUV ini merupakan momen yang langka dan kesempatan bagi pecinta merek Audi dan VW serta konsumen dan calon konsumen untuk menguji, merasakan serta membuktikan secara langsung kenyamanan dan ketangguhan SUV buatan Jerman ini,” ujar Jonas Chendana, Chief Operation Officer, PT Garuda Mataram Motor di hadapan media, Sabtu kemarin (24/2).

BACA JUGA

Pada acara ini pengunjung akan diberikan kesempatan untuk mencoba SUV andalan Audi dan VW seperti Audi Q3, Audi Q5 dan Audi Q7 serta VW Tiguan melalui sesi test drive.  Selain model-model SUV tersebut, PT GMM juga menyiapkan beberapa model Audi dan VW lainnya seperti, Audi A3, Audi A4 serta VW Polo yang siap untuk dicoba oleh pecinta Audi dan VW serta calon konsumen.

Selanjutnya, Jonas mengatakan bahwa, ”Acara ini kami gelar untuk terus memperkuat merek Audi dan VW di Indonesia. Dan untuk membuktikan kepada konsumen dan masyarakat luas bahwa kami selalu menjaga komitmen kami untuk memberikan model-model dan teknologi terbaru dari Audi dan VW lengkap dengan layanan purna jualnya.”

"Memamerkan kendaraan dalam suatu event adalah sesuatu yang biasa dilakukan, tetapi memberikan kesempatan kepada konsumen untuk merasakan dan menguji coba kendaraan-kendaraan tersebut akan memberikan dampak yang luar biasa. Kami berharap pengunjung akan menikmati kesempatan untuk mencoba model-model SUV Audi dan VW serta model-model lainnya serta merasakan teknologi yang diusung oleh kedua merek ini,” tambahnya.

Adit


Tags Terkait :
Audi Volkswagen
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Road To GIIAS 2024
Artikel Terkait

Berita
Di GIIAS 2024 Ada 40 Kendaraan Baru Yang Akan Diperkenalkan, Simak Bocorannya

3 minggu yang lalu


Mobil Listrik
Ford Capri Segera Meluncur Sebagai Mobil Listrik Dengan Jangkauan 600 Km

4 minggu yang lalu


Berita
Audi Kolaborasi Dengan SAIC Bikin 3 Mobil Listrik, Perdana Meluncur di 2025

1 bulan yang lalu


Berita
GIIAS 2024 Hadir Lebih Awal dan Jadi Yang Terbesar Dari Yang Pernah Ada

1 bulan yang lalu


Berita
Ini Barisan Peserta IIMS 2024, Start Sehari Usai Coblosan Pemilu

5 bulan yang lalu


Berita
Pameran IIMS Kembali Digelar Februari 2024, Ada Dua Brand Baru Ikut

5 bulan yang lalu


Mobil Listrik
Volkswagen Hadirkan Kembali Scout EV Lebih Cepat Dari Perkiraan

6 bulan yang lalu


Berita
Good Bye, Audi TT Dieliminasi Setelah 25 Tahun Diproduksi

7 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Beli Wuling Berhadiah Air ev dan BinguoEV

12 jam yang lalu


Berita
Awalnya Dilarang Masuk Komplek Pemerintahan, Kini Tesla Model Y Bakal Jadi Mobil Pemerintah China

12 jam yang lalu


Berita
Bekerja Sama Dengan PLN, GAC Aion Bantu Pemerintah Kejar Target 3.000 Unit SPKLU Sepanjang Tahun

12 jam yang lalu


Berita
Geely Perkenalkan Short Blade Battery, Apa Keunggulannya?

12 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Sigra Kembali Muncul Sebagai Penguasa Segmen LCGC

19 jam yang lalu