Beranda Berita

Walau CBU India, Suzuki Ignis Pakai Ban Buatan Indonesia. Apa Kelebihannya?

Berita
Kamis, 22 Juni 2017 03:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Walau CBU India, Suzuki Ignis Pakai Ban Buatan Indonesia. Apa Kelebihannya?


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Seperti yang diterangkan dalam siaran persnya (20/6), PT Bridgestone Tire Indonesia secara resmi mengumumkan ban Ecopia EP150 ukuran 175/65R15 sebagai ban original equipment untuk Suzuki Ignis yang diluncurkan di Indonesia pada 17 April 2017 lalu.

Keputusan Suzuki memilih ban yang diklaim mampu meningkatkan efisiensi BBM ini memang sejalan dengan konsep Ignis yang merupakan mobil berdimensi kompak. "Ecopia EP 150 adalah ban ramah lingkungan yang tanpa kompromi meningkatkan efisiensi bahan bakar," tulis Bridgestone Indonesia.

BACA JUGA

Foto - Walau CBU India, Suzuki Ignis Pakai Ban Buatan Indonesia. Apa Kelebihannya?

Dengan ban Ecopia, menurut Bridgestone, harusnya bisa menjadikan Ignis menghasilkan jejak emisi karbon lebih rendah dari dan berkontribusi terhadap lingkungan yang lebih bersih.

Masih cocok dengan konsep mini crossover yang diusung Ignis, ban ini juga diklaim mampu beroperasi pada beragam kondisi jalan. "EP150 juga handal di segala jenis jalanan, bahkan mampu melaju dengan sangat baik pada permukaan jalan yang tidak rata," tutup siaran pers Bridgestone Indonesia.

Apa kelebihan mobil China dibandingkan dengan Jepang, Korea Selatan, Amerika dan Eropa?

Melihat banyaknya brand China yang hadir di Indonesia. Apa kelebihan mereka jika dibandingkan pabrikan asal negara lain?

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Suzuki Ignis
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Suzuki India Resmi Umumkan Peluncuran Wagon R Model Baru

6 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Ignis Meluncur 3 Hari Lagi?

7 tahun yang lalu


Berita
Suzuki Indonesia Unggah Teaser Ignis, Peluncurannya Semakin Dekat

7 tahun yang lalu

Berita
SPY SHOT: Suzuki Ignis 2017 Di Tol Cikampek

7 tahun yang lalu


Berita
Inilah 18 Fitur Suzuki Ignis Versi Indonesia

7 tahun yang lalu


Berita
Ini Bocoran Harga Suzuki Ignis. Termurah Tak Sampai Rp 140 Juta

8 tahun yang lalu


Berita
Ini Target Konsumen Suzuki Ignis Dan Baleno Hatchback

8 tahun yang lalu


Berita
Ini Dia Tampilan Dan Fitur Suzuki Ignis Spek Indonesia Yang Bocor Ke Publik (7 FOTO)

8 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Polda Bali Bikin Mudik Gratis Ke Surabaya Dan Jember, Berangkat Minggu Depan

44 menit yang lalu


Berita
Mitsubishi Cari Celah Kerja Sama Bikin EV Bareng Pabrikan Pembuat iPhone

13 jam yang lalu


Berita
Pemudik Dengan Mobil Listrik Wajib Catat! Lokasi SPKLU Di Tol Transjawa Jawa

14 jam yang lalu


Berita
PEVS 2025 Dorong Ekosistem EV, Pabrikan Luar Mulai Tertarik Membantu Membuat Mobil Nasional

15 jam yang lalu


Berita
Hyundai Ioniq 5 Hanya Dijual 50 Unit, Ini Bedanya

16 jam yang lalu