Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Kia Rio Generasi terbaru Resmi Dijual, RP 250 Juta Sudah Dapat Sunroof

Kembali menggairahkan persaingan dengan Honda Jazz dan rival-rivalnya di kelas hatchback, Kia Indonesia resmi merilis Rio generasi terbaru. Ini Detailnya.
Berita
Kamis, 27 April 2017 15:45 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Kia Rio generasi terbaru akhirnya resmi meluncur dengan harga termurah Rp 250 juta. Hatchback yang datang utuh (CBU) dari Korea Selatan ini siap kembali menggairahkan persaingannya dengan Honda Jazz CS.

Untuk itu, Kia Rio kini punya tampilan yang lebih agresif dan sekaligus menawan. Lampu utamanya berteknologi Bi-Function dengan LED dan DRL. 

Sementara menu utama di interiornya adalah sunroof dan sunshade. Di sistem audio, Rio generasi ke-empat ini dilengkapi Bluetooth, USB dan Aux. Panel instrumen juga mengalami perubahan dibandingkan generasi terdahulu, kini lebih elegan walau jumlah menu informasi tak ada penambahan.

Di sektor dapur pacu, All New Rio memakai mesin baru, 1.400 cc Dual CVVT bertenaga 100 PS dengan torsi mencapai 133 Nm. "Dengan mesin baru ini, All New Rio memberikan performa berkendara yang tinggi, hemat bahan bakar, ketahanan lebih baik dan suara lebih halus," tukas Iki Wibowo, Presiden Direktur PT Kia Motor baru Indonesia (27/4).

Daftar harga:

All New Rio MT : Rp 250 juta

All New Rio AT : Rp 260 juta

Danu


Tags Terkait :
Kia Rio
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Ada Risiko Terbakar, Hyundai dan Kia Minta Pemilik Parkir Mobil Di Luar

Hyundai dan Kia mengabarkan berita recall kepada 3,3 juta mobil mereka di Amerika Serikat karena risiko terbakar. Ini dia penyebabnya

2 tahun yang lalu


Berita
GJAW 2023, Kolaborasi Pameran Mobil dan Gelaran Musik Kondang Tanah Air

Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) akan berlangsung di JCC Senayan pada 10-19 Maret 2023. Berikut daftar brand dan band yang hadir di event ini.

2 tahun yang lalu

Daftar Harga
Daftar Harga KIA Terbaru (April 2022)

KIA kini berada di bawah naungan Indomobil Group.

3 tahun yang lalu


Berita
Nissan, Hyundai dan Kia Terkendala Krisis Chip, Model Apa Yang Paling Diburu Konsumen?

Krisis chip secara global telah mempengaruhi penjualan Nissan yang pencapaian globalnya turun 7 persen pada Agustus 2021. Hal ini juga dirasa oleh Kia yang sama-sama di bawah naungan Hyundai.

4 tahun yang lalu


Berita
Mengintip Tiga Model Terlaris Kia di Dunia

Kia Motors menunjukkan hasil positif dengan berhasil meningkatkan penjualan mereka secara global. Model apa yang paling diminati konsumen?

4 tahun yang lalu


Berita
Hyundai Dan KIA Recall Unit Di AS, Akibat Masalah Pengait Bagasi

Beberapa model Hyundai terdampak recall untuk pasar Amerika Serikat.

4 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Upah Tak Sesuai, Pekerja Pabrik Kia Ancam Mogok Produksi Mobil Listrik

Sebagian besar pegawai yang tergabung dalam serikat pekerja Kia Motors di Korea Selatan, berencana mogok kerja pada 24 November atas kebijakan upah dan kekhawatiran tentang keamanan kerja.

5 tahun yang lalu


Berita
Kia Sonet Resmi Dijual Mulai Rp 193 Jutaan, Jadi SUV Perkotaan Terjangkau Paling Banyak Fitur

Kia Sonet akhirnya secara resmi dipasarkan di tanah air. Mengusung desain compact dan berlimpah fitur, inilah beberapa keunggulan lainnya.

5 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Ini Rahasia Mengapa Mobil BYD Bisa Sangat Murah, Kami Intip Ke Pabriknya

BYD memiliki pabrik megah di Zengzhou. Kami berkesempatan melihat langsung.

2 jam yang lalu


Berita
GAC M8 Pesaing Alphard, Dinobatkan Sebagai MPV Terbaik China

GAC M8 merupakan MPV mewah yang memiliki segudang fitur.

4 jam yang lalu


Berita
Fitur ADAS Xpeng G6 Canggih Di Luar Nalar

Xpeng menjadi salah satu merek baru yang hadir di Indonesia. Fitur mereka tergolong canggih untuk model di segmennya.

5 jam yang lalu


Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

14 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

18 jam yang lalu