Beranda Berita

Inilah Reka Wujud Honda HR-V Facelift 2018

Berita
Kamis, 18 Mei 2017 09:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro
Berita - Inilah Reka Wujud Honda HR-V Facelift 2018


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Honda HR-V yang terbilang sukses penjualannya baik di Indonesia sampai kawasan Asia memang banyak yang menanti untuk berubah model. Memang belum ada tanda-tandanya dari Honda, tapi terkaan HR-V facelift saat ini sudah beredar.

Apalagi semestinya HR-V facelift muncul di 2018, sesuai jadwal normal. HR-V sendiri sudah dibuat di Jepang sejak 2014 lalu dan masuk Indonesia di 2015. Mengingat usianya yang 3 tahun, wajar kalau mobil ini mengalami facelift paling lambat tahun depan.

BACA JUGA

Foto - Inilah Reka Wujud Honda HR-V Facelift 2018

Ia membuat tampilan depan crossover Honda ini jadi lebih garang. Sang pengolah digital juga membuat improvisasi pada lampu depan dan menjadikannya semakin modern.

Karena hanya diterka sebatas penyegaran ringan, maka struktur bodi keseluruhan dibuat tak berubah dengan HR-V yang tengah eksis. Tapi apakah kelak Honda akan merilis versi facelift? Atau langsung ganti model? 

Masih belum ada kepastian sampai sekarang. Yang jelas, HR-V saat ini masih jadi crossover terlaris di tanah air. Dari klaimnya (16/5), Honda menyebut HR-V 1.8L berhasil membukukan penjualan di sepanjang 2017 mencapai 2.433 unit.

Semoga saja angka tersebut mendorong Honda untuk mempercepat model baru HR-V agar semakin mengukuhkan eksistensinya.


Tags Terkait :
Honda HR-V
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Liburan Pakai Mitsubishi XForce DS, Gesit Buat Diajak Blusukan

1 hari yang lalu

Berita
Honda Bakal Rilis Tiga Model Hybrid Tahun Ini, StepWGN Hingga Civic e:HEV

1 hari yang lalu


Berita
Komparasi Jetour Dashing VS Honda HR-V VS Hyundai Creta, Mana Lebih Baik?

3 hari yang lalu


Berita
Rekomendasi Mobil Seken Untuk Mudik Lebaran, Harga Mulai Rp 100 Juta Hingga Rp 1 Miliar

3 hari yang lalu


Terkini

Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

1 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

3 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

4 jam yang lalu


Berita
Ini Alasan Kenapa Harga Jeep Wrangler Mahal

6 jam yang lalu


Berita
Daihatsu Siapkan Mobil Ramah Lingkungan Di Indonesia, Rocky Hybrid Bakal Jadi Pembukanya?

7 jam yang lalu