Beranda Berita

GALERI: McLaren 720S (18 Foto)

Berita
Sabtu, 29 Juli 2017 13:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif
Berita - GALERI: McLaren 720S (18 Foto)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

McLaren 720S telah diperkenalkan di Jakarta sebagai Super Series McLaren (26/7). Supercar terbaru ini bahkan banyak ditunggu-tunggu oleh konsumen di tanah air.

Secara tampilan, 720S ini memiliki desain yang khas dari McLaren dengan bonet pendek dan desain wajahnya yang sporty. Tentunya terdapat banyak air intake yang bertujuan untuk memberikan tingkat aerodinamis serta pendinginan mesin dan sistem pengereman yang maksimal.

BACA JUGA

Selain itu, yang istimewa dari supercar ini adalah mesin 4.000 cc V8 turbo yang diklaim bisa menghasilkan tenaga 720 ps dengan torsi 770 Nm. Pabrikan asal Inggris ini pun menyebut 720S mampu melesat dari keadaan diam ke 100 km/jam dalam waktu 2,8 detik.

Untuk dapat melihat detail-detail 720S ini, silakan simak foto-foto yang telah kami abadikan saat seremonial perkenalannya kemarin.

Galleri Foto : GALERI: McLaren 720S (18 Foto)


Tags Terkait :
McLaren 720S
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
McLaren Hadirkan 720S Edisi Terbatas Untuk Pecinta Formula 1

3 tahun yang lalu


Berita
Mewah, McLaren Club Indonesia Akan Touring di Eropa

5 tahun yang lalu


Berita
5 Mobil Dengan Top Speed di Atas 300 KM/Jam yang Bisa Anda Miliki

6 tahun yang lalu


Berita
McLaren Club Jadi Komunitas Supercar Pertama yang Touring di Tol Trans Jawa

6 tahun yang lalu


Berita
Rolls Royce Terima Pembayaran Pembelian Produknya Dengan Bitcoin

6 tahun yang lalu

Berita
Berbagai Tipe Supercar Dari McLaren Club Indonesia Susuri Keindahan Lombok

6 tahun yang lalu


Berita
Mencengangkan! Biaya Servis Sebuah McLaren Setara 2 Buah Toyota Avanza

6 tahun yang lalu


Berita
GALERI: Mclaren 720s MSO Velocity (10 Foto)

6 tahun yang lalu


Terkini

Berita
GIIAS 2025 Akan Hadirkan 55 Merek Roda Empat, Polytron Bakal Debut Mobil Listriknya

13 jam yang lalu


Tips
Ingat, Berkendara Di Jalan Tol Harus Selalu Waspada

13 jam yang lalu


Tips
Pentingnya Periksa Ban Setelah Digunakan Jarak Jauh

15 jam yang lalu


Bus
Tanggal 21 Dan 24 April Gratis Naik Transjakarta Group, Ada Apa?

17 jam yang lalu


Berita
Honda Resmi Rilis Mobil Listrik Barunya Untuk Pasar Cina, Harganya Rp 400 Jutaan

19 jam yang lalu