Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

Datsun GO+ Community Indonesia Chapter Lampung Selalu Aktif Berkegiatan Penuh Manfaat

Selalu ada saja kegiatan yang diadakan komunitas pemilik LCGC Datsun di Lampung ini, mulai dari yang bertemakan otomotif sampai sosial selalu terlaksana dengan semangat kekeluargaan.
Berita
Rabu, 26 April 2017 06:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

BACA JUGA

Meski baru berdiri pada 10 Januari 2017 lalu, namun kiprah Datsun GO+ Community Indonesia (DGCI) Chapter Siger Kencana Lampung tidaklah kacangan. Berbagai kegiatan sosial dan otomotif selalu berhasil digelar oleh DGCI Chapter Siger Kencana Lampung di tanah Sai Bumi Ruwa Jurai tersebut.

“Bersama beberapa komunitas otomotif di provinsi Lampung kami juga turut membentuk forum otomotif di Lampung,” tutur Emil Aprillo Ketua DGCI Chapter Siger Kencana Lampung (SKL), melalui siaran pers (23/4).

Emil mengungkapkan dalam rangka deklarasi Chapter SKL dan menyambut datangnya Kirab Panji DGCI Nusantara (KPN) Chapter Siger Kencana Lampung mengadakan kegiatan “DGCI Vaganza”. 

DGCI Vaganza disemarakkan berbagai acara seperti solo song competition, pemilihan top model Datsun, city touring, sampai konvoi risers DGCI dengan menempuh rute mulai dari start di Indomobil Nissan Datsun Labuhan Ratu dan finish Mal Kartini. DGCI Vaganza berlangsung mulai 22 sampai 23 April 2017.

“Antusiasme masyarakat dan para anggota DGCI untuk mengikuti event ini sangat luar biasa, hal tersebut di tunjukkan dengan ramainya para pengunjung di setiap acara," seru Emil.

Humas DGCI Siger Kencana Lampung Dicka Putravian menambahkan, "Merupakan sebuah kebanggaan Chapter dapat menggelar acara berskala besar seperti ini, selain dapat menjalin tali silaturahmi antar anggota juga dapat bermanfaat bagi masyarakat sekitar Lampung."


Tags Terkait :
Datsun GO+ Panca LCGC Komunitas
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Datsun Indonesia Ungkapkan Kehadiran Go-Cross Semakin Dekat

Datsun Indonesia memberi sinyal kalau Go-Cross tidak lama lagi akan meluncur.

8 tahun yang lalu

Berita
Datsun Go Cross Dipastikan Hadir Tahun Ini, Berstatus LCGC?

Setelah menampilkan model konsepnya di GIIAS 2016 lalu, Datsun memastikan Go Cross versi produksi massal akan rilis tahun ini.

8 tahun yang lalu

Berita
Datsun Indonesia Bersiap Hadirkan Mobil Ketiganya di 2017, Go Cross?

Isu kemunculan crossover berstatus LCGC kian mencuat setelah Datsun Indonesia mengaku bersiap menghadirkan produk ketiganya tahun depan.

8 tahun yang lalu


Berita
Nissan Jual Ribuan Unit Selama GIIAS 2016, Datsun Hanya Ratusan

Walau Nissan tak punya model baru yang diluncurkan tapi bisa menjual ribuan unit, sementara Datsun yang mengandalkan mobil LCGC malah terbilang seret penjualan.

9 tahun yang lalu


Berita
GIIAS 2016: Datsun Riser Expedition Kembali Digelar, Kampanye Go Cross?

Rute Datsun Riser Expedition tergolong tak mudah baik dari segi permukaan jalan maupun rintangannya Apakah hal ini akan dimanfaatkan untuk mengkampanyekan Go Cross?

9 tahun yang lalu


Berita
GALERI FOTO: Datsun Go-Cross Concept (13 Foto)

Datsun Go Cross Concept melakukan debut di Indonesia dan tampil memikat dengan gaya SUV kompak. Simak seperti apa wujud aslinya dalam foto-foto berikut ini.

9 tahun yang lalu


Berita
Datsun Go+ Panca Facelift Meluncur, Go-Cross Concept Dikenalkan

Datsun Indonesia resmi meluncurkan Go+ Panca facelift dan memperkenalkan Go-Cross Concept.

9 tahun yang lalu


Berita
Datsun Go-Cross Akan Tampil Di GIIAS, Siap Jual Di 2017?

Datsun bakal memajang Go-Cross di GIIAS 2016. Ia belum dijual sekarang, tapi besar kemungkinan itu terjadi di 2017.

9 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Hilux Generasi IX Terdaftar Masuk Indonesia. Akankah Diluncurkan Di IIMS 2026?

Hilux Gen IX akan mengusung mesin diesel 2800 cc

14 jam yang lalu


Berita
Hyundai Staria Electric Resmi Melakukan Debut Dunianya

Hyundai Staria Electric resmi melakukan debut dunianya. M

22 jam yang lalu


Berita
Hyundai Palisade Paket Lengkap Sebuah SUV Modern, Ini Skema Kreditnya

Hyundai Palisade generasi kedua memiliki banyak keunggulan sehingga membuatnya banyak diminati. Tertarik membelinya dengan cara kredit? Berikut rinciannya.

1 hari yang lalu


Berita
Holiday In Style 2025, Honda HR-V RS e:HEV Teman Liburan Hemat, Tapi Ada Satu Kekurangannya

Honda HR-V RS e:HEV merupakan mobil yang kami anggap memiliki value for money yang baik. Berikut impresinya ketika kami gunakan plesiran.

1 hari yang lalu


Berita
Mengenal ID. Era 9X, Crossover VW Bertenaga Listrik

Diklaim bisa jadi pilihan yang sangat menggoda buat pasar mobil Tiongkok dan Asia.

1 hari yang lalu