Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Trio Host Ex-Top Gear Ungkap Nama Baru Acara Mereka

Berita
Jumat, 13 Mei 2016 10:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Akhirnya setelah sekian lama, Jeremy Clarkson, Richard Hammond dan James May mengumumkan nama acara yang bakal mereka bawakan di Amazon. Nama acara itu adalah “The Grand Tour” (GT). Nama yang simpel buah pemikiran berbulan-bulan. Sebelumnya pernah disebut-sebut memiliki nama “Gear Knobs”, tapi akhirnya diputuskan untuk tidak menggunakan nama tersebut sebagai nama acaranya karena terbentur urusan merk dagang yang sudah ada dimiliki orang lain.

Clarkson ungkap nama acara di akun Twitter pribadinya

“Kami semua akan keliling dunia untuk membawakan acara ini dengan setiap episodenya akan berada di berbeda negara, di dalam sebuah tenda besar. Layaknya sebuah konser musik, yang membawa segala atribut yang diperlukan untuk mempertontonkan acara saat keliling dunia. Maka dari itu kami sebut nama acaranya “The Grand Tour”, ungkap Clarkson tentang acara barunya yang akan ditayangkan di Amazon Prime.

Sedangkan James May sebenarnya mengajukan nama acaranya dengan “Nigel” atau “Roger”, tapi Hammond menyetujui dengan nama “The Grand Tour” karena ia sangat suka sekali berkemah.

BACA JUGA

Sebeumnya, tiga presenter ini juga pernah menanyakan kepada para fans untuk membantu mereka memberikan nama baru bagi acara mereka. Nama-nama yang diberikan seperti “No Limits”, “Dip Sticks”, dan “The Best Car Show… In The World”.

Tapi dalam beberapa hal, nama baru ini hadir juga tidak dengan harga yang murah. Clarkson mengatakan dalam sebuah media sosialnya bahwa “Setiap pagi saya menyiapkan dana sebesar £7,000 (Rp 134 juta) untuk memberikan ide kepada pengacara dan pada siangnya uang tersebut kembali karena sang pengacara mengatakan nama yang diajukan tersebut sudah digunakan oleh seseorang di New Zealand atau Perancis atau Ukraina”, ungkap Clarkson dalam sebuah media sosialnya.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Top Gear The Grand Tour
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Tips
Begini Cara Menonton The Grand Tour Secara Legal

8 tahun yang lalu


VIDEO: Ini Dia Cuplikan Video Acara Mantan Trio Top Gear

Berita | 8 tahun yang lalu


Berita
Trio Host Ex-Top Gear Ungkap Nama Baru Acara Mereka

8 tahun yang lalu


Berita
Bukan 3 Lagi, Top Gear Kini Punya 7 Host

8 tahun yang lalu


Mobil Listrik
Hyundai Ioniq 5 N Raih World Performance Car 2024, Penghargaan Keempat Dalam Tiga Tahun Terakhir

7 bulan yang lalu


Pikap
Arctic Trucks Dan Isuzu Akan Luncurkan AT35 Berbasis D-Max

3 tahun yang lalu


Berita
Inilah Mobil Dengan Desain Terbaik Di Dunia 2021

3 tahun yang lalu


Berita
BMW Gandeng Intel dan Mobileye Untuk Wujudkan Vision Next 100 Autonomous?

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

4 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

9 jam yang lalu


Berita
Mitsubishi Beri Sinyal Siapkan Mobil Hybrid Rakitan Dalam Negeri

10 jam yang lalu


Berita
Ini Yang Bakal Terjadi Apabila Honda-Nissan-Mitsubishi Merger

10 jam yang lalu


Berita
Toyota Zenix Hybrid Tipe V Jadi Yang Terlaris di Indonesia, Ini Skema Kreditnya Selama 5 Tahun

12 jam yang lalu