Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

GALERI FOTO: Suzuki Jimny GL 4WD A/T (28 Foto)

Berita
Senin, 15 Agustus 2016 09:00 WIB
Penulis : Danu P Dirgantoro


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Suzuki Jimny generasi terbaru akhirnya dipamerkan pada ajang GIIAS 2016. Walau sekedar pajangan dan belum dibuka keran pemesanan untuk pembelian, tapi mobil yang punya trah legendaris ini mampu menyedot perhatian pengunjung booth Suzuki.

Model yang ditampilkan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) tersebut tipe GL, yang bukan varian tertinggi. Dan mobil ini memang sengaja didatangkan langsung dari negara pembuatnya yakni Jepang.

Dari penjelasan pihak SIS (13/8) diketahui bahwa model yang dipajang ini pakai mesin bensin berkapasitas 1.328 cc dan bertransmisi otomatik. Mobil tiga pintu ini punya dimensi yang cukup kompak dengan panjang keseluruhan 3.695 mm dan lebar 1.600 mm. Sementara tingginya terukur 1.705 mm dengan ground clearance 190 mm.

Tak pernah sepi dipadati pengunjung yang penasaran
BACA JUGA

Sayangnya mobil ini memang diprediksi sangat mahal bila dijual. Karena masih CBU dan berpenggerak 4WD, pajaknya tinggi. Diprediksi ia bisa mencapai di atas Rp 300 juta. Bila bisa dirakit di Indonesia dan ada pilihan 2WD, maka harga bisa terpangkas banyak.

Tapi untuk sekarang, silakan Anda nikmati 28 foto detail mobil ini di galeri foto kami di atas.

Supported By : 

Galleri Foto : GALERI FOTO: Suzuki Jimny GL 4WD A/T (28 Foto)


Tags Terkait :
Suzuki Jimny GIIAS 2016
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Setelah Gagal Di Indonesia, Suzuki Ciaz Juga Stop Dijual Di India

1 hari yang lalu

Berita
Gunakan Platform Heartect, Suzuki Klaim Mampu Pangkas Emisi

2 hari yang lalu


Berita
Lewat Wahana Ini, Suzuki Tunjukkan Kemampuan dan Fitur Off-road Jimny. Edukasi 4x4 di IIMS 2025

5 hari yang lalu


Berita
Penjualan Suzuki Jimny 3 Pintu Ditangguhkan Di Australia, Kenapa?

2 minggu yang lalu


Berita
Ini Nasib Inden Jimny 5 Pintu Di Indonesia Setelah Meroketnya Permintaan di Jepang

2 minggu yang lalu


Berita
Suzuki Jimny 5 Pintu Di Jepang Banjir Order. Indent Hingga 3,5 Tahun

3 minggu yang lalu


Berita
Jimny 5 Pintu Di Jepang Lebih Murah Dibanding Di Indonesia

3 minggu yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga SUZUKI Terbaru (Januari 2025)

3 minggu yang lalu


Terkini

Bus
Ribuan Bus AKAP Siap Angkut Pemudik Dari Jakarta

16 jam yang lalu


Berita
Volkswagen Global Tertarik Kembali Bikin Mobil Militer

17 jam yang lalu


Berita
Diskon Suku Cadang Honda Hingga 20% Bagi Konsumen Terdampak Banjir

18 jam yang lalu


Berita
Ini Diskon Tarif Tol Cikampek-Kalikangkung Lebaran 2025

20 jam yang lalu


Berita
Mudik Ke Sumatera Dengan Mobil Listrik Lebih Aman, Ada Tambahan 106 SPKLU

20 jam yang lalu