Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2024. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

Ericsson Community: Terbentuk di Kantor, Touring Bareng Keluarga

Berita
Rabu, 2 November 2016 06:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ericsson Customer Support Family Touring Community melaksanakan kegiatan rutin yakni touring dan liburan bersama. Acara yang dilaksanakan pada akhir Oktober lalu ini diikuti 29 mobil berbagai merek dengan jumlah total peserta sekitar dari 120 orang. 

“Dalam kegiatan touring kali ini selain melakukan kegiatan kemping, kami juga melaksanakan kegiatan rutin di setiap touring yaitu dengan melakukan tebar Mukena, Sarung, Sajadah, dll di setiap Musholla yang kami singgahi.  Selain untuk menanamkan semangat jiwa sosial pada anak anak juga disetiap acara touring kita ditujukan untuk mengenalkan anak anak dengan alam dan kuliner disetiap lokasi kota yang kami singgahi,” tutur Iwan C Pramono, Ketua Ericsson Customer Support Family Touring Community melalui siaran persnya.

BACA JUGA

Acara kegiatan di hari ke-2 dimulai dengan Fun Tracking bersama keluarga kemudian acara melukis bersama anak anak dan ditutup dengan acara puncak tukar kado anak-anak. “Kegiatan ini memang direncanakan untuk kegiatan liburan bersama keluarga sekaligus silaturahmi antara keluarga besar Customer support di Ericsson Indonesia dan bisa menjadi ajang keakraban sesama rekan satu team secara informal” ungkap Ceceu Wiwin Tri selaku Ketua pelaksana Acara Touring dan Familly Camp.

Ericsson Customer Support Family Touring Community.

Ericsson Customer Support Family Touring Community.

Ericsson Customer Support Family Touring Community.

Ericsson Customer Support Family Touring Community.

Apakah kualitas mobil China sudah bisa disandingkan dengan mobil Jepang dan Eropa?

Mobil China pernah punya sejarah kelam dalam hal kualitas. Saat ini produk mobil China yang hadir di Indonesia sudah punya kualitas yang lebih baik dibandingkan produk saat itu.

Polling by Otodriver


Tags Terkait :
Ericsson Komunitas
Bagikan Ke :


Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Berita
Rekam Jejak Berbagai Kegiatan Komunitas Chevrolet Tahun Lalu

6 tahun yang lalu


Berita
Ericsson Line up Family Community Touring Sekaligus Belajar Safety Driving

7 tahun yang lalu


Berita
Ericsson Community: Terbentuk di Kantor, Touring Bareng Keluarga

8 tahun yang lalu


Berita
Mobil-Mobil Merek Eropa ini Akan Bisa Saling "Berbicara"

6 tahun yang lalu


Berita
Mobil Autonomous Bisa Manfaatkan Teknologi 5G, Indonesia Masih Lama

7 tahun yang lalu


Berita
Ericsson Perkenalkan Jaringan 5G Di Indonesia Sebagai Pondasi Awal Mobil Otonom

7 tahun yang lalu


Berita
F1 Hungaria: Lewis Hamilton Hattrick Dan Pimpin Klasemen

8 tahun yang lalu


Berita
Rio Haryanto Melejit di F1 Azerbaijan, Akan Start di Depan Pascal Wehrlein dan Jenson Button

8 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Inilah Bocoran Dua Model Baru Neta di 2025, Kakak Neta X Salah Satunya?

37 menit yang lalu


Bus
Puncak Perjalanan Bus Libur Nataru Tanggal 23-24 Desember 2024

1 jam yang lalu


Berita
Waspada, Arus Kendaraan Di Tol Transjawa Makin Ramai

3 jam yang lalu


Berita
Avanza-Veloz Hybrid, Tak Dijual Tahun Depan. Lalu Kapan?

13 jam yang lalu


Berita
BP-AKR Resmikan SPBU Pertama Mereka di Kota Bandung, Di Sini Tempatnya

18 jam yang lalu