Beranda Berita

Kecelakaan Kembali Terjadi di Tol Cipali (Cikopo Palimanan)

Berita
Rabu, 17 Juni 2015 13:00 WIB
Penulis : Bramantia Tamtama
Berita - Kecelakaan Kembali Terjadi di Tol Cipali (Cikopo Palimanan)


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Kecelakaan lalu lintas terjadi lagi di Tol Cipali (Cikopo - Palimanan) Rabu, siang ini (17/6). Tabrakan antara mobil bak terbuka Mitsubishi L300 dengan sebuah Daihatsu Feroza ini terjadi di Km 151 arah Cirebon. Akibat kecelakaan ini satu orang luka berat dan satu orang lainnya luka ringan.

"Informasinya kecelakaan terjadi antara mobil pikap L300 dan Daihatsu Feroza," ujar Fauzan petugas Tol Cipali seperti yang dilansir detik.com pada Rabu 17 Juni 2015 pukul 12:00.

Kecelakaan pun sudah ditangani oleh pihak petugas Tol dan Kepolisian setempat. "Korban luka berat sudah dibawa ke RS di Plumbon, Cirebon," tambahnya.

Ini merupakan kecelakaan ketiga sejak jalan tol diresmikan oleh Presiden Jokowi pada Sabtu, 13 Juni 2015 lalu. Jalur sepanjang 116,75 kilometer yang masih minim rambu ini pun terkadang membuat lengah para pengemudi untuk menjaga kecepatannya.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Kecelakaan Lalu Lintas Lakalantas Tol Cipali Cikopo Palimanan Cirebon Jawa Barat
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait


Truk
Inilah Kisah Klasik Penyebab Rem Blong Kendaraan Besar

5 bulan yang lalu


Berita
Laka Bus Di Subang (3): Ternyata Bus Nahas Masih Berstatus Bus AKDP

10 bulan yang lalu


Bus
Lagi-Lagi, Driver Bus Ceroboh Dalam Mengemudi Di Jalan Tol

1 tahun yang lalu


Berita
Driver Bus Harus Hafal Setiap Karakter Jalan

1 tahun yang lalu

Berita
Lagi, Driver Bus AKAP Kurang Waspada Di Tol Cipali

1 tahun yang lalu


Berita
Banyak Driver Kendaraan Besar Tak Paham Cara Mengemudi...

1 tahun yang lalu


Berita
Banyak Kecelakaan Bus Disebabkan Kurangnya Pengetahuan Supir Tentang Teknologi Kendaraannya

3 tahun yang lalu


Bus
Dua Bus Sumber Group Terlibat Kecelakaan, Sudah Saatnya Ada Uji Kompetensi Supir

3 tahun yang lalu


Terkini

Berita
Denza N9 Siap Hadir Di Indonesia, Lebih Besar Dari Land Cruiser 300 Dan Tank 500

4 jam yang lalu


Berita
MG Motor Siapkan 17 Model Baru Hingga 2027, Dari Mobil Bensin Hingga EV Dengan Jangkauan 1.000 Km

4 jam yang lalu


Berita
Melihat Langsung MG ZS Hybrid Yang Segera Dijual Di Indonesia, Diprediksi Rp 300 Jutaan

6 jam yang lalu


Tips
Radiator Anda Berkarat? Ini Penyebabnya

7 jam yang lalu


Bus
Tarif Spesial Bus Double Decker Damri, Ruta Jakarta-Surabaya-Malang Hanya Rp 400 Ribu

7 jam yang lalu