Menu



OtoDriver logo Member of : Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2025. Otodriver.com. All rights reserved.
Beranda Berita

IAA 2015: VW Perkenalkan Multivan Panamericana Edition, Dijual 400 unit saja!

Berita
Selasa, 15 September 2015 17:20 WIB
Penulis : Adiyasa Prahenda


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

VW memperkenalkan varian terbatas dari mobil niaga mereka, Multivan Panamericana di Frankfurt Motor Show. Dengan perbedaan pada livery warna silver di bawah dan stiker garis merah mengelilingi bodi. Selain itu, tambahan side skirts dan bumper lebih sporty seakan memberikan kesan sporty. Apalagi dengan pelek 18 inci berwarna hitam glossy, semakin membedakan dengan Multivan lainnya. Selain itu, interiornya di abur dengan carbon fibre di setiap panelnya dan kursi pun di bagian tertentu diberikan motif carbon fibre. 

Selain itu, menggendong mesin 2.000 cc turbo diesel dengan DSG 7 percepatan, mampu memuntahkan tenaga 240 dk dan torsi 450 Nm. Dipersenjatai penggerak AWD berjuluk 4Motion AWD dengan tambahan pengunci diferensial mekanikal, traksi di jalan maiin optimal. 

Memang Volkswagen hanya membuat 400 unit mobil dan sudah bisa dipesan saat ini hingga mobil diperkenalkan.  Bila tertarik membeli harus cepat pesan sebelum kehabisan. Kemungkinan besar memesannya pun harus lewat IU jika VW Indonesia tak memasukkannya.


Tags Terkait :
Volkswagen Multivan
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
GALERI: Punya Tampang Ganteng, Lebih Dekat Dengan Volkswagen Golf GTI Mk8

1 tahun yang lalu


Berita
Melantai Di GIIAS, Intip Spesifikasi Lengkap VW Golf GTI Mk8

1 tahun yang lalu

Berita
Meluncur di Indonesia, Inden VW Golf GTI Mk8 Capai Empat Bulan

1 tahun yang lalu


Berita
VW Indonesia Perkenalkan Dua Model Unggulan di GIIAS, Golf GTI dan All New Tiguan Allspace

1 tahun yang lalu


Terkini

Bus
Ribuan Bus AKAP Siap Angkut Pemudik Dari Jakarta

6 jam yang lalu


Berita
Volkswagen Global Tertarik Kembali Bikin Mobil Militer

7 jam yang lalu


Berita
Diskon Suku Cadang Honda Hingga 20% Bagi Konsumen Terdampak Banjir

8 jam yang lalu


Berita
Ini Diskon Tarif Tol Cikampek-Kalikangkung Lebaran 2025

10 jam yang lalu


Berita
Mudik Ke Sumatera Dengan Mobil Listrik Lebih Aman, Ada Tambahan 106 SPKLU

10 jam yang lalu