Menu



OtoDriver logoMember of :Logo PT. Bintang langit Multimedia

Copyright © 2026. Otodriver.com. All rights reserved.
BerandaBerita

All New Kijang Innova Sudah Dapat 5.000 Pesanan

All New Kijang Innova langsung diserbu pembeli. Harga lebih tinggi tak menjadi masalah.
Berita
Kamis, 3 Desember 2015 21:00 WIB
Penulis : Hariawan Arif


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Sejak diluncurkan akhir November lalu, All New Kijang Innova memang memiliki harga baru yang bisa dikatakan tinggi. Tapi sepertinya ini bukan masalah bagi pelanggan loyal mobil favorit keluarga Indonesia ini.

"Surat Pemesanan Kendaraan All New Kijang Innova terhitung sudah 5.000 pemesan yang masuk ke database." ujar Rouli Sijabat selaku Manajer Humas PT. Toyota Astra Motor. Memang mobil ini memiliki kesuksesan berkat nama Kijang yang masih melekat dan tidak terpisahkan sebagai kendaraan andalan keluarga Indonesia. Reputasi layanan purnajual serta harga bekas yang bertahan membuatnya tetap perkasa.

Menggunakan dua mesin terbaru, 2.000 cc bensin berteknologi dual VVT-i yang diklaim lebih irit bahan bakar dan mesin diesel 2.400 cc turbo yang memiliki torsi raksasa yaitu 360Nm, mobil generasi terbaru ini juga menjanjikan performa dan konsumsi BBM membaik.

Terus pantau OtoDriver, hari ini (3/12) kami diberi kesempatan untuk merasakan secara langsung Toyota All New Kijang Innova di Bali bertajuk Legendary Journey.

BACA JUGA

Tags Terkait :
Kijang Innova Toyota
Bagikan Ke :


Ikuti kami juga di whatsApp Channel Klik disini

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otodriver.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoDriver, caranya klik link https://t.me/otodriver, kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.


Artikel Terkait

Berita
Toyota Kijang Innova ‘Reborn’ Diesel Disuntik Mati 2027

Toyota India dikabarkan akan suntik mati Innova Crysta di 2027. Bagaimana dengan di Indonesia?

1 hari yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (November 2025)

Toyota merupakan brand asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

1 minggu yang lalu


Berita
Toyota Innova Reborn Masih Terus Diproduksi

Angka rata-rata produksinya 1.500 unit sebulan membuat Toyota tetap mempertahankan produki Innova Reborn.

1 bulan yang lalu


Daftar Harga
Naik Dan Turun Harga TOYOTA Terbaru (Juni 2025)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia. Berikut harga terbaru mereka.

5 bulan yang lalu


Berita
Tenang, Palisade Diesel Tetap Dijual Meski Palisade Hybrid Resmi Dipasarkan

Hyundai Palisade diesel yang merupakan generasi pertama, tetap dijual Hyundai karena permintaan pasar yang masih banyak.

5 bulan yang lalu


Berita
Ternyata Ini Yang Bikin Toyota Innova Bisa Laku Keras

Soal tenaga dan konsumsi bahan bakar yang irit masih jadi perhatian peminatnya

9 bulan yang lalu


Daftar Harga
Daftar Harga TOYOTA Terbaru (Februari 2025)

Toyota merupakan salah satu merek asal Jepang terbesar di Indonesia bahkan di dunia.

9 bulan yang lalu


Berita
Seberapa Lariskan Toyota Innova Reborn Dibandingkan Innova Zenix Di 2024?

Kijang Innova Reborn walaupun sudah memiliki ‘adik’ namun mobil ladder frame ini masih mampu memberikan kontribusi yang cukup baik bagi penjualan Toyota di Indonesia.

10 bulan yang lalu


Terkini

Berita
Hyundai Kembali Tancap Gas di ASEAN Cup™ 2026, Ini Hasil Undian Resminya

Hyundai kembali menggar ASEAN Hyundai Cup™ 2026.

3 jam yang lalu


Berita
Jepang Import 3 Model Toyota Dari AS Dengan Posisi Setir Kiri

Guna mendapatkan keseimbangan neraca dagang Jepang-AS, Toyota impor Tundra LHD ke Jepang langsung, meski menggunakan setir kiri.

7 jam yang lalu


Berita
BYD Rilis Gambar Dua Model Flagship Terbaru Mereka, Berikut Bocorannya

BYD merilis gambar teaser resmi yang mengonfirmasi kehadiran dua model flagship terbaru di jajaran Ocean Series.

8 jam yang lalu


Truk
Hino 500 Series Kuasai Segmen Medium Duty Truck Selama 25 Tahun

Pangsa pasarnya tahun 2025 mencapai 56 persen di kondisi dunia otomotif yang kurang kondusif

11 jam yang lalu


Berita
Standar Emisi Mesin Toyota 2GD-FTV Tengah Dibenahi, Diprediksi Reborn Di 2029

Mesin 2GD-FTV memang tersohor di Indonesia, namun ternyata merupakan mesin minoritas

11 jam yang lalu