Wuling mengungkapkan nama MPV barunya untuk pasar Indonesia sekaligus memberikan kesempatan kepada media untuk mencobanya.
Berita | 22 May 2017

Wuling kembali pamer kehebatan pabriknya yang baru saja selesai dibangun di Cikarang, Jawa Barat. Bahkan mereka persilakan pemasok lokal ambil bagian.
Berita | 21 May 2017

General Motors Indonesia memasukkan komponen ACDelco sebagai substitusi sejumlah spare parts asli. Bahkan mereka mempersilakan mobil merek lain memakai suku cadang ini.
Berita | 20 May 2017

Selain menerbangkan juara masing-masing kategori ke Swedia, Volvo Trucks juga memberikan sertifikat ke semua finalis dan otomatis tampil menjadi duta Volvo Trucks
Berita | 19 May 2017

Bus ini menggunakan sasis Hino RN, sasis terbaru dari PT Hino Motors Sales Indonesia (HMSI) yang kaki-kakinya menggunakan suspensi udara sehingga membuatnya lebih nyaman di perjalanan jauh.
Bus | 19 May 2017

Diklaim sudah menyerap 3 ribu tenaga kerja lokal, Wuling siap melahirkan mobil pertamanya untuk Indonesia sebentar lagi.
Berita | 19 May 2017

Bus single Mercedes-Benz OH 1626 AT menggunakan transmisi matik yang dipasok dari ZF, perusahaan transmisi kendaraan terkenal asal Jerman.
Bus | 14 May 2017

Ajang kompetisi pengemudi khusus bus dan truk Scania, dengan tujuan keselamatan berkendara yang bisa memberikan pengoperasian lebih efisien.
Berita | 8 May 2017

Punya pertumbuhan industri otomotif yang sangat subur, negara tirai bambu ini percaya diri bisa menjadi penguasa dunia otomotif internasional dalam 10 tahun mendatang.
Berita | 4 May 2017

Dengan adanya bus-bus ini, Tata Motors siap melayani permintaan bus medium dari perusahaan dan instansi pemerintah, melalui situs lelang pengadaan barang dan jasa LKPP.
Bus | 4 May 2017

Produk terlaris Tata Motors di Indonesia, kini tampil dengan beragam fungsi. Seperti Dump Truck hingga kendaraan pengangkut sampah untuk di perumahan.
Pikap | 4 May 2017

Agar bisa mengasup bahan bakar biosolar, sistem bahan bakar Chevrolet Colorado telah disempurnakan untuk menjamin kinerja jangka panjang dan daya tahan optimal.
Pikap | 2 May 2017

General Motors (GM) secara khusus memberikan penghargaan kepada Bridgestone. Pabrikan Jepang tersebut bahkan telah meraih penghargaan ini untuk ke-15 kalinya.
Berita | 2 May 2017

Tata LPT 407 memiliki dimensi panjang 5.909 mm, dengan wheelbase 3.400 mm dan gross vehicle weight (GVW) 7.250 kg.
Bus | 28 April 2017

Tata LPT 407 ini memiliki keistimewaan dibanding kompetitornya yang sekaligus menjadi benefit bagi konsumen pengusaha angkutan. Yakni dimensinya yang lebih bongsor.
Bus | 28 April 2017
